Watoni Bakal Maju di Pilbup Pesawaran

- Jurnalis

Jumat, 31 Mei 2024 - 17:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran – Bersama Masyarakat Membangun Pesawaran menuju Kabupaten Berkualitas, Mandiri, Sejahtera Berbasis Lingkungan dan Teknologi’, demikian komitmen Bakal Calon Bupati Kabupaten Andan Jejama periode 2024-2029, Watoni Noerdin. Jum’at (31/05/2024).

Senior PDI Perjuangan Provinsi Lampung itu, mengatakan saatnya Kabupaten yang memiliki sumber daya alam melimpah, dipimpin oleh kepala daerah yang memberikan komitmen nyata, terhadap masyarakat. Sehingga, pemerataan pembangunan dari segala lini benar-benar dirasakan.

“Pesawaran kaya akan Sumber Daya Alam, mulai dari wisata laut dan wisata alam lainnya, hasil bumi yang melimpah dari mulai perkebunan dan pertanian yang membentang luas, bahkan tambangpun ada, tentu hal ini harus kita support secara maksimal,” kata Anggota DPRD Provinsi Lampung, Watoni Noerdin.

Baca Juga :  Budiman AS Ajak Masyarakat Sukarame Implementasilan Nilai-nilai Pancasila

Untuk itu, kata Watoni. Maju di kontestasi Pilkada merupakan langkah awal untuk mengabdi demi mewujudkan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat Pesawaran. “Saya sangat optimis, ketika kebersamaan, kekompakan, antar masyarakat dan pemerintah di kedepankan. Maka, mewujudkan Pesawaran sejahtera akan mudah tercapai,” ujarnya.

Disini, Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung tersebut melanjutkan kualitas Sumber Daya Manusia yang ada, harus dilibatkan secara merata, dengan menggali, membina lulusan perguruan tinggi untuk bersama-sama mewujudkan pembangunan Pesawaran yang unggul dengan berbasis teknologi.

Baca Juga :  DPRD Lampung Perjuangkan Warga Register

“Saya pastikan, Masyarakat Pesawaran, memiliki kualitas pendidikan yang berkualitas, punya komitmen yang sama. Tinggal, kehadiran pemerintah membina dan merangkul mereka. Inilah komitmen yang harus kita wujudkan,” ungkapnya.

Karena, Tambah Watoni. Tanpa, melibatkan seluruh komponen yang ada. Sulit mewujudkan Bumi Andan Jejama menjadi lebih baik. Sebab, persoalan sejumlah wilayah khususnya Kabupaten Pesawaran sangat Kompleks, mulai dari kesejahteraan Petani, Tenaga Pendidik, buruh, nelayan, dan konflik Agraria dan yang lainnya sangat nyata.

Berita Terkait

DPRD Tubaba Terima Rancangan RPJMD 2025–2029 dari Pemkab Tubaba
Bapemperda DPRD Provinsi Lampung Targetkan 15 Raperda Rampung di 2025
Elly Wahyuni Dukung Libur Sekolah Selama Puasa
Ketut Dewi Nadi Tanamkan Nilai-nilai Pancasila ke Masyarakat Rama Dewa
Hanifah, Tanamkan Nilai Pancasila ke Pemuda – Pemudi Karang Taruna Desa Gayau
Sosialisasi PIP & WK di Pondok Pesantren, Mustika Ingatkan Pancasila Lahir Berkat Ulama dan Kiyai
Pansus Tata Niaga Singkong Benarkan Pernyataan Gubernur Terkait Kebijakan Impor Tapioka
PSU Pilkada Pesawaran, Komisi I DPRD Lampung Akan Panggil KPU dan Bawaslu
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 13:53 WIB

DPRD Tubaba Terima Rancangan RPJMD 2025–2029 dari Pemkab Tubaba

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:20 WIB

Bapemperda DPRD Provinsi Lampung Targetkan 15 Raperda Rampung di 2025

Minggu, 9 Maret 2025 - 06:47 WIB

Elly Wahyuni Dukung Libur Sekolah Selama Puasa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:23 WIB

Ketut Dewi Nadi Tanamkan Nilai-nilai Pancasila ke Masyarakat Rama Dewa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:46 WIB

Hanifah, Tanamkan Nilai Pancasila ke Pemuda – Pemudi Karang Taruna Desa Gayau

Berita Terbaru