Penandatanganan Fakta Intergitas Ujian Dinas Kenaikan Pangkat PNS Polri

- Jurnalis

Senin, 3 Mei 2021 - 12:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG(SB) – Kepala Biro Sumber Daya Manusia (Karo SDM) Polda Lampung Komisaris Besar (Kombes) Polisi Endang Widowati mengikuti pelaksanaan penandatanganan Pakta Intergitas Ujian Dinas Kenaikan Pangkat PNS Polri di Command Center Polda Lampung melalui sarana video conference (vicon), Senin (3/5/2021).

Dalam Pelaksanaan Ujian Kenaikan Pangkat yang di selenggarakan oleh Markas Besar (Mabes) Polri ini diikuti oleh seluruh PNS Polri se- Indonesia, kemudian dalam rangkaian kegiatan tersebut dilakukan penandatanganan Pakta Intergritas yang di laksanakan di Mabes Polri.

Baca Juga :  UMKM Lampung Berpeluang Go Internasiol

Dalam keterangannya Koro SDM Polda Lampung menyampaikan, ujian Dinas Kenaikan Pangkat PNS Polri diharapkan dilaksanakan dengan jujur dan objektif, untuk para panitia diharapkan juga dalam melaksanakan kegiatan agar berjalan dengan baik dan kepada para peserta hendaknya mempersiapkan ujian ini dengan baik dan belajar lebih serius sehingga di saat ujian nanti dapat lulus semua dan bagi para peserta di berikan kuota tidak terhitung.

Baca Juga :  Wagub Lampung Luncurkan Kamus Lampung-Indonesia

Acara tersebut juga dihadiri oleh personel dari Subbid Pengamanan Internal (Paminal) dan peserta dari PNS Polri Polda Lampung yang akan melaksanakan ujian kenaikan pangkat. (*)

Berita Terkait

Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli
Komitmen Tingkatkan PAD, Banpenda Tuba Geruduk PT SIL cek Sumber Air Bawah Tanah
Camat Banjar Baru Wayan Wilarahula Putra Hadiri Milad Ke 3 Ponpes Sunan Bonang
SMAN 1 Banjar agung Buka SPMB Tahun Ajaran 2025/2026
Lampung Gaet Investasi Pertanian Modern dari Shandong, Produktivitas Diprediksi Naik 30%
Pemprov Lampung Gagalkan Pengiriman Gabah ke Luar Daerah, Perkuat Ketahanan Pangan Lokal
Setiap Jamaah Haji Lampung Terima Uang Saku Rp1 Juta dari Gubernur Mirza
Kampung UGI bangun jamban Publik realisasikan DD TA 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 20:06 WIB

Komitmen Tingkatkan PAD, Banpenda Tuba Geruduk PT SIL cek Sumber Air Bawah Tanah

Rabu, 11 Juni 2025 - 11:29 WIB

Camat Banjar Baru Wayan Wilarahula Putra Hadiri Milad Ke 3 Ponpes Sunan Bonang

Kamis, 5 Juni 2025 - 17:41 WIB

SMAN 1 Banjar agung Buka SPMB Tahun Ajaran 2025/2026

Senin, 26 Mei 2025 - 18:28 WIB

Lampung Gaet Investasi Pertanian Modern dari Shandong, Produktivitas Diprediksi Naik 30%

Rabu, 21 Mei 2025 - 20:40 WIB

Pemprov Lampung Gagalkan Pengiriman Gabah ke Luar Daerah, Perkuat Ketahanan Pangan Lokal

Berita Terbaru