Pemerintah Kampung Sidodadi Gelar Rapat Koordinasi Peringatan HUT Ke-17

- Jurnalis

Selasa, 23 September 2025 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulang Bawang (SB) — Dwi Susilo Plt Kepala Kampung (Kakam) Sidodadi Kecamatan Penawar Tama Kabupaten Tulang bawang Adakan Rapat Koordinasi membahas persiapan rangkaian acara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kampung yang ke -17. Selasa, (23/09/2025).

Rapat Koordinasi Hari ini melibatkan berbagai elemen masyarakat seperti Aparatur Kampung, tokoh masyarakat, BPK, RT/RW, PKK, dan pemuda untuk menyusun Strategi, menetapkan agenda, dan memastikan suksesnya perayaan agar berjalan meriah dan penuh semangat kebersamaan.

 

Dwi Susilo Memaparkan “Rapat Koordinasi Bertujuan untuk mematangkan rencana kegiatan dan memastikan kelancaran pelaksanaan, seluruh rangkaian kegiatan yang direncanakan meliputi beberapa Agenda Detail dan teknis pelaksanaan.

 

Rapat ultah kampung adalah rapat yang diadakan oleh pemerintah Kampung atau panitia terpilih untuk merencanakan dan mempersiapkan berbagai kegiatan dalam rangka memperingati hari jadi Kampung Sidodadi.

 

Lanjutnya “Tujuan Rapat Ultah Kampung Hari ini Membentuk dan menetapkan panitia: yang bertanggung jawab atas perencanaan dan pelaksanaan kegiatan.

 

Menyusun agenda kegiatan yang akan memeriahkan peringatan ulang tahun Kampung Mengkoordinasikan berbagai unsur masyarakat: untuk memastikan partisipasi aktif dan kolaborasi dalam penyelenggaraan acara, Menetapkan anggaran dan sarana prasarana yang diperlukan untuk mendukung kegiatan. Ungkap Susilo.

 

Ditempat Yang Sama Sopi’i wakil Ketua DPRD Tulang bawang Yang Saat Ini Adalah Warga Masyarakat Kampung Sidodadi Menyampaikan” Acara ini diharapkan dapat menjadi sarana hiburan sekaligus mempererat tali silaturahmi antar warga Kampung Sidodadi.

 

Lanjutnya “Melalui rapat koordinasi ini diharapkan seluruh panitia dan Aparatur Kampung dapat bersinergi dan bekerja sama untuk mensukseskan peringatan HUT Kampung Sido Dadi ke-17 Partisipasi aktif dari seluruh warga masyarakat juga sangat diharapkan demi terwujudnya perayaan yang meriah.

 

Perwakilan instansi terkait, seperti Babinsa dan Babinkamtibmas Terbentuknya susunan kepanitiaan yang akan bertugas melaksanakan kegiatan, Rencana teknis dan pembagian tugas antar panitia dan masyarakat Agar Tercipta Semangat kebersamaan dan nasionalisme yang kuat, pungkas mas Pe’i (Sut).

Berita Terkait

Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur
Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah
BAZNAS Pesawaran dan Majelis Taklim Miftahul Jannah Galang ZIS untuk Korban Bencana Sumatera
Karya Bakti Pramuka, Waka VII Kwarda Lampung Kunjungi Pompam NATARU

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:02 WIB

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:07 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:32 WIB

Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran

Senin, 29 Desember 2025 - 15:18 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah

Berita Terbaru