Winarti Kukuhkan Anggota Paskibra Tulang Bawang

- Jurnalis

Selasa, 16 Agustus 2022 - 04:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG (SB)- Bupati Tulang Bawang Dr.Hj Winarti SE.,MH mengukuhkan anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (paskibra) kabupaten Tulang Bawang yang berlangsung di Aula masjid Islamic Center Menggala, Senin (15/8/22).

Turut hadir dalam kegiatan ini, Forkopimda Tulang bawang, Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Administrator di Lingkup Pemkab Tulang Bawang serta perwakilan keluarga anggota paskibra kabupaten Tulang bawang.

Paskibra Kabupaten Tulang bawang tahun 2022 ini dikukuhkan secara langsung oleh Bupati Tulang bawang ibu Dr Hj Winarti SE MH yang di tandai dengan pemasangan evolet secara simbolis oleh Bupati Tulang Bawang. Selanjutnya para anggota Paskibraka juga mengucapkan ikrar Putra indonesia serta mencium bendera merah putih sebagai wujud Dharma Bhakti anggota Paskibraka Kabupaten Tulangbawang pada ibu Pertiwi.

Baca Juga :  PDI Perjuangan Solid Berjuang Menangkan Nanda - Anton Di Pilkada Pesawaran

Dalam sambutannya Winarti menyampaikan, anggota Paskibraka Kabupaten Tulangbawang merupakan pelajar pilihan dari masing-masing sekolah, Winarti berharap anggota yang terpilih bisa menjadi penerus bangsa yang baik, bermoral serta memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi. Winarti juga berharap pelaksanaan pengibaran bendera dapat berlangsung dengan Khidmad.

“Sebagai generasi penerus bangsa, mari kita isi kemerdekaan dengan terus berjuang tanpa henti menjaga persatuan dan kesatuan, menjaga keberagaman menjadi satu kekuatan utk mewujudkan Indonesia yg maju dan berjaya” ujar Bupati Winarti dalam sambutannya

Baca Juga :  Kapolres Pesawaran Gelar Coffee Morning, Tekankan Pentingnya Sinergi dengan Masyarakatakat dan Keterbukaan Informasi

Lanjut Bupati Winarti” Saya secara pribadi juga mengucapkan terima kasih kepada Tim pelatih, pembimbing, TNI/Polri, panitia pendamping dan semua pihak yg tak bisa saya sebutkan satu per satu atas dedikasi dan pengorbanan nya membantu Tim Paskibraka Kabupaten Tulangbawang hingga menjadi Tim yg solid dan siap melaksanakan tugas maksimal dalam Upacara peringatan HUT RI ke – 77 Tahun 2022.”

Semoga semua harapan terbaik menjadi doa tulus yg akan mengantarkan kesuksesan tim Paskibraka Kabupaten Tulangbawang tahun 2022. (Lim)

 

 

Berita Terkait

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 18:50 WIB

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Rabu, 19 November 2025 - 14:04 WIB

Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Berita Terbaru