Perkuat Sinergitas, Densus 88 Kunjungi Kantor LSM Trinusa Lampung

- Jurnalis

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG (SB) – Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Swadaya Masyarakat Triga Nusantara Indonesia (Trinusa) Provinsi Lampung menerima kunjungan Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror (AT) Polda Lampung, AKP Elang Dan AKP Yusuf, Rabu(4/12/2024) . Bertempat di Kantor Trinusa DPD Lampung, kunjungan ini diterima langsung oleh Ketua DPD Trinusa Lampung Karna Wijaya

Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya Pencegahan Radikalisme di wilayah Provinsi Lampung.

Baca Juga :  Kain Tenun Khas Pesawaran Akan Tampil Di New York Indonesia Fashion Week 

Hal itu yang disampaikan oleh Ketua DPD LSM Trinusa kepada media saung berita.com

“Densus  88 Polda Lampung berkunjung kekantor LSM trinusa DPD Provinsi Lampung  dalam rangka sosialisasi dan mengajak LSM Trinusa di masing-masing Kabupaten/Kota untuk  mengadakan kegiatan wawasan kebangsaan  4 pilar dan anti teroris radikalisme, narkoba dan sebagainya yang dilarang dan melangar hukum,” Jelasnya.

Baca Juga :  Peringati Hari Ulang Tahun, Karang Taruna Pesawaran Melaksanakan Bakti Sosial dan Cek Kesehatan Gratis

Ketua LSM Trinusa Lampung yang akrab disapa Wijaya menambahkan bahwa LSM Trinusa Lampung senantiasa berkomitmen melakukan pencegahan dan memberikan pemahaman tentang bahaya terorisme.

“Dalam tubuh LSM Trinusa kami selalu memberikan Pemahaman di setiap acara-acara. Agar terhindar dari pemahaman radikalisme dan terorisme,” ujarnya.

Berita Terkait

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Berita ini 104 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 18:50 WIB

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Rabu, 19 November 2025 - 14:04 WIB

Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Berita Terbaru