Menjaga Kamtimbas Tetap Kondusif, Polsek Kedondong Laksanakan Kegiatan Patroli Malam

- Jurnalis

Sabtu, 31 Oktober 2020 - 03:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Polres Pesawaran melalui Polsek Kedondong melaksanakan kegiatan Patroli malam untuk mencegah Gangguan Kamtibmas dan Kriminalitas diwilayah Kecamatan Kedondong menjelang Pilkada Serentak tahun 2020, situasi kamtibmas diharapkan tetap kondusif, Sabtu (31/10/2020).

Patroli Polsek Kedondong dipimpin KSPK Aipda Oky Prihantono dengan diikuti 2 personil lainnya menyasar ke Perbatasan wilayah Kabupaten Pesawaran guna antisipasi 3C, Curas, Curat, Curanmor.

Patroli Polsek Kedondong, apabila mendapati ada warga atau remaja yang sedang berada di Pos Kamling atau sedang berkumpul selalu diberikan himbauan agar menjaga ketertiban masyarakat, saling mengamankan wilayah Desa masing-masing dari Kriminalitas serta patuhi protokol kesehatan dengan membiasakan 3M + 1T.

Baca Juga :  Polres Pringsewu Gelar Edukasi Lalu Lintas di SMPN 3 Gadingrejo

Selain menyasar ke pemukiman penduduk giat Patroli juga menyasar ke Perkantoran diwilayah Kedondong, apabila malam hari rawan dari tindak kriminalitas pencurian alat elektronik yang berada di Balai Desa atau Sekolah seperti komputer dan proyektor, namun apabila perkantoran atau sekolahan tersebut sudah ada penjaga malamnya dihimbau untuk selalu waspada dan kontrol setiap ruangan di jam rawan.

Patroli malam Polsek Kedondong berakhir hingga Pukul 03.00 Wib dini hari, sampai dimako Polsek Kedondong dilanjutkan antisipasi giat pagi untuk melaksanakan pengaturan jalan di pasar kedondong dan ditempat pusat-pusat keramaian untuk memperlancar arus lalulintas guna cegah kecelakaan lalulintas di pagi hari.

Baca Juga :  Tiga Paslon Bupati Tuba Resmi mendapatkan Nomor Urut.

Dengan dilaksanakannya giat patroli malam, diharapkan memberikan rasa aman kepada masyarakat dengan berusaha mencegah terjadinya tindak pidana 3C dan tindak kejahatan jalanan lainnya serta meminimalisir dan mencegah penyebaran/penularan Virus Covid 19 khususnya diwilayah hukum Polsek kedondong Polres Pesawaran. (*/SB)

Berita Terkait

Anggota MPR-RI Mukhlis Basri Lakukan Sosialisasi Empat Pilar Bersama Mahasiswa
Khidmat dan Haru, Ormas/LSM Pesawaran Tasyakuran Kemenangan Nanda-Anton di Markas FMPB
Ketua KWRI Pesawaran: 1 Muharram Momentum Hijrah Menuju Kebangkitan Bersama
AI Jadi Solusi! Pemkab Pesawaran Percepat Produksi Press Release dengan Pelatihan Bersama IPB
MK Pastikan Nanda-Anton Menang PSU Pesawaran, Gugatan Supriyanto-Suriyansah Gagal
BRI Kanca Liwa Serahkan CSR Pembangunan Gapura dan Tenda UMKM di Pasar Way Batu Kabupaten Pesisir Barat
Puskesmas Tegineneng Melalui Posyandu ILP Berkomitmen Mensukseskan Program Cek Kesehatan Gratis
Pembagian MBG Untuk Ibu Hamil, Balita, Dan Ibu Menyusui Di Desa Pasar Baru  Berjalan Lancar
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 18:18 WIB

Anggota MPR-RI Mukhlis Basri Lakukan Sosialisasi Empat Pilar Bersama Mahasiswa

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:00 WIB

Khidmat dan Haru, Ormas/LSM Pesawaran Tasyakuran Kemenangan Nanda-Anton di Markas FMPB

Jumat, 27 Juni 2025 - 00:52 WIB

Ketua KWRI Pesawaran: 1 Muharram Momentum Hijrah Menuju Kebangkitan Bersama

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:30 WIB

AI Jadi Solusi! Pemkab Pesawaran Percepat Produksi Press Release dengan Pelatihan Bersama IPB

Rabu, 25 Juni 2025 - 18:28 WIB

BRI Kanca Liwa Serahkan CSR Pembangunan Gapura dan Tenda UMKM di Pasar Way Batu Kabupaten Pesisir Barat

Berita Terbaru