Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Hadiri Pengajian Akbar Di Kabupaten Tubaba

- Jurnalis

Jumat, 31 Mei 2024 - 08:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TUBABA – Gubernur Arinal Djunaidi didampingi Penjabat Bupati Tubaba Drs. M. Firsada.,M.Si, Menghadiri Pengajian Akbar Pemerintah Provinsi Lampung.

Kegiatan tersebut diselenggarakan di GOR. ZA. Pagar Alam, Tiyuh Kagungan Ratu, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Jumat (31/05/2024).

Adapun dalam pengajian tersebut diisi tausyiah oleh Ustadz H. Mirza Fahlevi, S.Ag.M.AG.

Gubernur Lampung dalam sambutannya mengatakan bahwa acara Pengajian Akbar ini sangat penting untuk memperkokoh semangat kebersamaan dan persatuan sesama.

Menurut Arinal Pengajian Akbar ini juga merupakan  momentum yang luar biasa guna mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat serta dapat menjadi wadah dalam meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah SWT.,Ucap Gubernur.

Baca Juga :  DPK KNPI Way Lima Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Desa Baturaja

Di momentum yang sama Penjabat Bupati M. Firsada menyampaikan Dengan rasa bangga dengan secara langsung Gubernur Lampung dapat hadir dalam kegiatan pengajian Akbar di tengah-tengah warga masyarakat Kabupaten Tubaba.

Lanjut Firsada tentunya melalui kegiatan ini kita akan dapat mempererat tali silaturahmi dan rasa kebersamaan dan juga meningkatkan ketakwaan di hadapan Allah SWT Amin.

Baca Juga :  Peringati HUT TNI Ke 77, Dandim 0421/LS Melakukan Ziarah Ke TMP Kesuma Bangsa Kalianda

Ia juga mengingatkan bahwa kegiatan Pengajian Akbar tersebut merupakan salah satu bentuk peran aktif Pemerintah Provinsi Lampung dalam membangun aspek mental spiritual, dan karena itulah saya memberikan apresiasi yang tinggi atas terselenggaranya kegiatan ini,”ucapnya.

“Mudah-mudahan kita secara bersama-sama akan dapat mengambil makna dan manfaat yang maksimal dari kegiatan yang kita ikuti bersama-sama ini, dan hendaknya pula setelah mengikuti kegiatan ini kita akan makin termotivasi untuk meningkatkan derajat ketakwaan di hadapan Allah SWT,” imbuhnya.

Berita Terkait

ASDP dan IWO Lampung Kolaborasi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Kelurahan Way Lunik
Tahun Berganti, Masih Ada Proyek Fisik Dana Desa Belum Selesai, Desa Pulau Legundi Akan Diperiksa Inspektorat
Pengukuhan & Syukuran Camp Film & Teater, Ketua KWRI Lampung Ucapkan Selamat
Pasca Banjir, Amsi Lampung Bagikan Ratusan Paket Sembako
Tinjau Warga, Pj Gubernur Bersama Sekda Pesawaran Rumuskan Antisipasi Bencana Banjir
Sidang Lanjutan MK, Kuasa Hukum Aries Sandi Tidak Bisa Tunjukkan  Bukti
Cegah DBD, Pemdes Kedondong Besama Mahasiswa KKN UMPRI Laksanakan Fogging
Tingkatkan Kompetensi Pajak dengan Transformasi Digital : PTPN IV Regional VII Laksanakan In House Training CTAS
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 22:25 WIB

ASDP dan IWO Lampung Kolaborasi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Kelurahan Way Lunik

Kamis, 23 Januari 2025 - 09:46 WIB

Tahun Berganti, Masih Ada Proyek Fisik Dana Desa Belum Selesai, Desa Pulau Legundi Akan Diperiksa Inspektorat

Selasa, 21 Januari 2025 - 16:05 WIB

Pengukuhan & Syukuran Camp Film & Teater, Ketua KWRI Lampung Ucapkan Selamat

Senin, 20 Januari 2025 - 17:01 WIB

Tinjau Warga, Pj Gubernur Bersama Sekda Pesawaran Rumuskan Antisipasi Bencana Banjir

Senin, 20 Januari 2025 - 15:57 WIB

Sidang Lanjutan MK, Kuasa Hukum Aries Sandi Tidak Bisa Tunjukkan  Bukti

Berita Terbaru