Gelar Aksi Donor Darah Sukarela, Riana Sari Arinal Apresiasi Hotel Golden Tulip Springhill

- Jurnalis

Sabtu, 19 Juni 2021 - 05:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG(SB) – Manajemen Hotel Golden Tulip Springhill Lampung bekerjasama dengan PMI Provinsi Lampung menggelar Aksi Donor Darah Sukarela pada Sabtu, 19 Juni 2021.

Kegiatan donor darah hari ini yang dilaksanakan di Hotel Golden Tulip diikuti oleh karyawan/karyawati hotel serta relasi dan tamu hotel secara sukarela. Adapun jumlah darah yang terkumpul dalam kegiatan ini sebanyak lebih dari 30 kantong darah.

Kabid Anggota dan Relawan PMI Lampung, dr. Djohan Lius menjelaskan, sejak pandemi Covid-19, persediaan darah semakin sedikit sementara kebutuhan darah terus ada. Oleh karenanya, Manajemen Hotel Golden Tulip berinisiatif melaksanakan kegiatan donor darah ini secara berkala dan terjadwal sebagai bentuk solidaritas terhadap sesama, khususnya masyarakat Lampung yang membutuhkan.

Baca Juga :  33 Anggota Paskibraka Tingkat Provinsi Lampung Dikukuhkan

Ketua PMI Provinsi Lampung, Riana Sari Arinal, mengapresiasi kegiatan ini dan berharap agar institusi lain baik pemerintah maupun swasta dapat juga berperan.

Baca Juga :  Kasus Yang Diduga Libatkan Arinal Mandek , FLM Ngadu ke Pusat

Sebagai bentuk apresiasi, Hotel Golden Tulip Springhill mendapatkan penghargaan dari PMI Lampung sebagai salah satu koordinator Donor Darah Sukarela (DDS) terbaik selama masa pandemi Covid-19.

Apresiasi tersebut sebagai bagian dari suksesi Program Siger Donor Darah yang diinisiasi oleh Ketua PMI Provinsi Lampung dan akan dilaunching pada hari Senin, 21 Juni 2021. (*)

Berita Terkait

Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli
Komitmen Tingkatkan PAD, Banpenda Tuba Geruduk PT SIL cek Sumber Air Bawah Tanah
Camat Banjar Baru Wayan Wilarahula Putra Hadiri Milad Ke 3 Ponpes Sunan Bonang
SMAN 1 Banjar agung Buka SPMB Tahun Ajaran 2025/2026
Lampung Gaet Investasi Pertanian Modern dari Shandong, Produktivitas Diprediksi Naik 30%
Pemprov Lampung Gagalkan Pengiriman Gabah ke Luar Daerah, Perkuat Ketahanan Pangan Lokal
Setiap Jamaah Haji Lampung Terima Uang Saku Rp1 Juta dari Gubernur Mirza
Kampung UGI bangun jamban Publik realisasikan DD TA 2025
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:03 WIB

Ganjar Jationo Kembali ke Kominfotik, Ahmad Saifullah Geser ke Staf Ahli

Selasa, 17 Juni 2025 - 20:06 WIB

Komitmen Tingkatkan PAD, Banpenda Tuba Geruduk PT SIL cek Sumber Air Bawah Tanah

Rabu, 11 Juni 2025 - 11:29 WIB

Camat Banjar Baru Wayan Wilarahula Putra Hadiri Milad Ke 3 Ponpes Sunan Bonang

Kamis, 5 Juni 2025 - 17:41 WIB

SMAN 1 Banjar agung Buka SPMB Tahun Ajaran 2025/2026

Senin, 26 Mei 2025 - 18:28 WIB

Lampung Gaet Investasi Pertanian Modern dari Shandong, Produktivitas Diprediksi Naik 30%

Berita Terbaru