Evaluasi Pelaksanaan Tugas, Personil Polres Pesawaran Lakukan Apel Fungsi

- Jurnalis

Rabu, 20 Januari 2021 - 10:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Personil Polres Pesawaran melaksanakan Apel Fungsi sebagai awal menjalani rutinitas tugas seperti biasanya, apel per Bagian dan Fungsi ini dilaksanakan rutin setiap hari Rabu yang memimpin langsung oleh para Kabag dan Kasatnya maupun yang mewakili masing-masing Bagian. Rabu (20/01/21) Pukul 08.00 Wib.

Dalam giat apel fungsi ini juga, Personil Provost Polres Pesawaran dengan arahan Kasie Propam Polres Pesawaran Ipda Yurisman melakukan pengecekan disetiap masing-masing Bagian maupun Satfung yang sedang melaksanakan apel fungsi.

Baca Juga :  Bupati Pesawaran Bagikan Bantuan Uang Tunai Kepada Masyarakat Yang Sedang Isoman

Kapolres Pesawaran AKBP Vero Aria Radmantyo S.IK., M.H. mengatakan, “Tujuan dilaksanakan Apel Fungsi disetiap hari Rabu ini, agar para Kabag dan Kasat bisa menganev, mengevaluasi dan memberikan penilaian serta pengarahan disetiap anggotanya dalam melaksanakan tugasnya selama sepekan, serta mengecek personelnya secara langsung baik sikap tampang maupun kesiapan personil”.

Untuk tempat Apel setiap Fungsi bebas memilih disekitaran halaman depan Mapolres yang dianggap tempat yang teduh dan santai guna mendapatkan kenyamanan bagi setiap satuan masing-masing Fungsi dalam melaksanakan giat apel tersebut, tidak hanya Polres saja yang melaksanakan apel fungsi, namun di Jajaran Polsek juga melaksanakan apel fungsi.

Baca Juga :  Momentum HUT Pokja Bunda Paud Ke-1, Nanda: Keberadaan dan Peran Bunda PAUD Sangatlah Penting

“Diharapkan juga seluruh personil yang mengikuti apel fungsi dapat menambah wawasan dan dapat mengimplentasikan dalam kehidupan sehari-hari baik dalam pelaksanaan tugas Polri maupun dilingkungan keluarganya,” tambah Kapolres. (Re/SB)

Berita Terkait

Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
RAPI Pesawaran Resmi Dilantik, Siap Perkuat Komunikasi hingga ke Desa dan Daerah Rawan Bencana
LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
Mahasiswa Desak Kejati Usut Dugaan Mafia BBM Bersubsidi di Tulang Bawang
Rakor Kepala Desa se-Kabupaten Pesawaran Perkuat Sinergi Pemerintah Daerah dan Desa
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 17:44 WIB

Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang

Selasa, 4 November 2025 - 16:39 WIB

Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

Selasa, 4 November 2025 - 16:00 WIB

Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo

Minggu, 2 November 2025 - 16:07 WIB

Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Berita Terbaru