Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Rapat Pemantapan Pelaksanaan Kegiatan Festival dan Jambore Literasi

- Jurnalis

Senin, 11 Juli 2022 - 04:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG(SB) – Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Lampung, Ratna Dewi, Memimpin Rapat Festival dan Jambore Literasi bertempat di Aula Rapat Lt.II Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Lampung, Senin (11/07/2022).

Hadir dalam Rapat, Sekretaris Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Lampung, Kepala Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik Diskominfotik, Kantor Bahasa, Bappeda, Dinas Pemuda dan Olahraga, Dinas Pariwisata & Ekraf, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, dan Dinas PP&PA, Biro Umum Setda Provinsi Lampung dan Tim Literasi Provinsi Lampung

Baca Juga :  Pemprov Lampung Jalin Kerjasama Dengan Pemprov Jawa Timur Melalui Misi Dagang dan Investasi

Acara ini kolaborasi dengan Kantor Bahasa Jambore literasi dan perpustakaan festival literasi

Kegiatan direncanakan akan dilaksanakan pada Tanggal 20 Juli sd 21 Juli 2022, acara pembukaan pada tanggal 20 Juli 2022 dan penutupan pada tanggal 21 Juli 2022

Baca Juga :  Gubernur Lampung Lantik M. Firsada Sebagai Penjabat Bupati Tulang Bawang Barat

Kegiatan ini dihadiri oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, Bunda Literasi Kabupaten/Kota Se- Provinsi Lampung, Penulis, Komunitas Baca, Guru dan Pelajar.

Berita Terkait

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN
Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama
Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel
Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data
Kafilah Lampung Siap Harumkan Daerah di Ajang STQH Nasional 2025
Pemprov Lampung Dukung Swasembada Pangan 2025, Petani Lampung Mulai Migrasi ke Jagung
Pemprov Lampung Mantapkan Persiapan Evaluasi SAKIP 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 11:17 WIB

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data

Berita Terbaru