Pemprov Lampung Targetkan 2020 Semua Kabupaten Layak Anak

- Jurnalis

Jumat, 19 Juli 2019 - 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG,SB – Kepala Dinas Perlindungan Perempuan dan Perlindungan Anak Lampung Bayana berharap media yang ada di Lampung dalam pemberitaan terkait kekerasan anak lebih mengedepankan hukuman terhadap pelakunya. Hal tersebut agar menjadikan efek jera bagi para pelaku kekerasan.

“Melalui media, diharapakan dapat membantu pemerintah dalam mengatasi kekerasan terhadap anak dengan memberitakan pelaku kekerasan, dan mendorong pelaku agar dapat dihukum seberat-beratnya, jadi bisa memberikan efek jera, ” kata Bayana, saat berbincang-bincang dengan awak media di ruangannya, Jumat (19/7/2019).

Baca Juga :  Riana Arinal Tutup Rakerda PKK Tahun 2021

Selain itu, Pemerintah Provinsi Lampung juga tengah berupaya agar menjadikan Lampung sebagai Provinsi Layak Anak. “Pada tahun 2018 baru tiga kabupaten kota yang layak anak, tahun ini ada 7 daerah, dan target 2020 semua sudah mendapatkan predikat layak anak, ” jelasnya.

Menurutnya, upaya tersebut sebagai visi misi Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dan Wagub chusnunia Chalim. “Perlindungan Terhadap perempuan dan anak sebagai salah satu misi gubernur dan wakil gubernur, sehingga pihaknya mendapatkan dukungan penuh untuk menjadikan Lampung sebagai kota layak anak, ” ucapnya.

Baca Juga :  Pemprov Lampung Lakukan Penandatanganan Pakta Integritas Bersama LTSA-PMI Provinsi Lampung

Selanjutnya, pihaknya akan bekerjasama dengan satker lain dalam mewujudkan visi misi tersebut. “Kedepan kita akan bekerjasama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan dalam mewujudkan sekolah layak anak, selain itu kita akan bekerjasama dengan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa agar dapat mensosialisasikan di desa desa, ” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN
Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama
Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel
Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data
Kafilah Lampung Siap Harumkan Daerah di Ajang STQH Nasional 2025
Pemprov Lampung Dukung Swasembada Pangan 2025, Petani Lampung Mulai Migrasi ke Jagung
Pemprov Lampung Mantapkan Persiapan Evaluasi SAKIP 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 11:17 WIB

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data

Berita Terbaru