Pj Bupati Tuba Hadiri Penyaluran Bantuan Pangan Oktober 2024

- Jurnalis

Jumat, 11 Oktober 2024 - 12:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulang Bawang, (SB) – Penjabat (PJ) Bupati Kabupaten Tulang Bawang Ir. Ferli Yuledi. SP.,MM.,MT menghadiri acara penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah untuk Pemberian Bantuan Pangan Bulan Oktober Tahun 2024 di Kabupaten Tulang Bawang. Acara ini berlangsung di Gudang Perum Bulog Kantor Cabang Tulang Bawang Barat pada hari Jumat (11/10/2024).

Kegiatan penyaluran bantuan pangan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang, di antaranya Asisten Bidang Perekonomian & Pembangunan, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasat Pol PP), Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Kepala Dinas Perdagangan, perwakilan dari Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo), serta Kepala Bagian Perekonomian.

Turut hadir Pula Ketua Forum Camat Kabupaten Tulang Bawang, Camat Banjar Baru (Wayan Wila Rahula Putra, SIP) , dan Camat Banjar Agung (Sutikno, S.Ip.,M.IP),
menunjukkan pentingnya koordinasi antara pemerintah kabupaten dan kecamatan dalam pelaksanaan program bantuan pangan ini.

Penyaluran bantuan pangan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan masyarakat, terutama di tengah tantangan ekonomi yang dihadapi. Diharapkan bantuan ini dapat membantu meringankan beban masyarakat Kabupaten Tulang Bawang dalam memenuhi kebutuhan pangan sehari-hari.

PJ Bupati Tulang Bawang menekankan pentingnya penyaluran bantuan yang tepat sasaran dan transparan, Beliau juga mengapresiasi kerjasama yang baik antara berbagai instansi terkait dalam mensukseskan program ini.(*)

Berita Terkait

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Berita Terbaru