043 GATAM kunjungi Kabupaten Tulang Bawang Udang Manis

- Jurnalis

Rabu, 26 Juli 2023 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TULANG BAWANG (SB) – Penjabat Bupati Tulang bawang Bapak Drs Qudrotul Ikhwan MM menghadiri acara Kunjungan Kerja DANREM 043 GATAM Brigjen TNI Iwan Ma”ruf Zainudin SE ke KODIM 0426 Tulang bawang. Kegiatan ini digelar di MAKODIM 0426 Tulang bawang, Rabu ( 26/7)

Kunjungan DANREM 043 GATAM ini diawali dengan Pemotongan Pita peresmian Gapura MAKODIM 0426 dan disambut Tari Sembah Penguten dari Sanggar Pembina .Menggala Tulang bawang.

Penjabat Bupati Tulang bawang Bapak Drs Qudrotul Ikhwan MM mengucapkan selamat datang kepada DANREM 043 GATAM Brigjen TNI Iwan Ma”ruf Zainudin SE di Kabupaten Tulang Bawang dan berharap acara hari ini akan membawa dampak positif bagi kemajuan Kabupaten Udang Manis ini

Baca Juga :  Kunjungan Reses Anggota DPRD Provinsi Lampung Praksi Partai Gerindra

“Selamat datang DANREM 043 GATAM Bapak Brigjen TNI Iwan Ma”ruf Zainudin SE di Kabupaten Udang manis ini , semoga kehadiran Bapak DANREM 043 GATAM membawa energi positif dan mampu menjadi stimulan baru bagi kemajuan Kabupaten Udang Manis” jelas Bapak Qudrotul Ikhwan

Baca Juga :  Antisipasi Arus Mudik, Polres Pesawaran Laksanakan Gelar Pasukan Operasi Ketupat Krakatau 2024

“Pemerintah kabupaten Tulang bawang jelas Bapak Qudrotul Ikhwan, akan senantiasa mensupport kegiatan KODIM 0426 dan terus bersinergi dalam membangun situasi aman dan nyaman di Kabupaten yang banyak menyimpan sejarah bagi Provinsi Lampung ini” Bapak Qudrotul Ikhwan menambahkan

Dalam kesempatan ini Pj. Bupati Tulang bawang Bapak Drs Qudrotul Ikhwan MM didampingi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang bapak Ir Anthoni MM, Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra,Kadis Kominfo serta Ka Kesbangpol Kabupaten Tulang Bawang. (humas)

Berita Terkait

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 18:50 WIB

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Rabu, 19 November 2025 - 14:04 WIB

Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Berita Terbaru