Songsong Pemilu dan Pilkada Serentak 2024, DPD Nasdem Tulang Bawang Hadiri Acara Undangan Silaturahmi

- Jurnalis

Rabu, 8 November 2023 - 14:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG (SB)- Sonsong pemilu dan pilkada serentak 2024, DPD nasdem kabupaten Tulang Bawang hadiri acara undangan silaturahmi. Undangan tersebut yang diselenggarakan oleh pihak pemkab setempat yang mengundang pihak partai politik (parpol), dan pihak terkait lainnya pada Rabu, 08/11/2023.
Kegiatan silaturahmi tersebut dilakukan di ruang rapat utama pemkab Tulang Bawang. Hadir pada acara itu, Pj bupati Tulang Bawang Drs. Qudrotul Ihwan, kapolres AKBP Jibrael Bata Awi, ketua DPRD sofi’i, dandim, danlanud, pihak penyelenggara pemilu KPU, panwaslu, pimpinan parpol, serta pihak- pihak terkait.
Nampak turut hadir dari DPD Partai Nasdem Tulang Bawang, yang dipimpin oleh ketuanya Hi. Dedi Afrizal, S.Kep., Ners., Sondang Raja Gukguk, Hengky, Yeri Warlika, dan beberapa penggurus beserta anggota parati Nasdem Tulang Bawang yang lainnya.
Pada acara sesi tanya jawab, ketua DPD Nasdem Tuba yang akrab disapa kak Dedi itu menyampaikan kepada pihak penyelenggara pemilu agar dapat menjaga netralitas. Menurutnya netralitas penyelenggara dalam pemilu dapat mempengaruhi tingkat kecerdasan masyarakat pemilih.
Kak Dedi juga menambahkan, berbagai kendala masyarakat pada tiap daerah sangatlah komplek.  Salah satunya yaitu Bantuan Penyelenggara Jaminan Kesehatan (BPJS) penerima Bantuan Iuran (PBI) dari pemerintah. Banyak sekali masyarakat yang BPJS nya non aktif. Sementara hal itu menjadi kendala bagi masyarakat untuk melakukan perobatan.Kami mengelola RS  memiliki mitra kerja yayasan  dompet duafa. Yayasan tersebut bergerak bidang sosial, dan kemasyrakatan. dengan yayasan dompet dhuafa untuk membantu masyarakat dhuafa yang belum terdaftar atau kepesertaan BPJS nya Mon aktif.
       “Kami memiliki mitra kerja yayasan  dompet duafa. Yayasan tersebut bergerak bidang sosial, dan kemasyrakatan. Banyak BPJS nya non aktif kami bantu untuk melakukan pengaktifan kembali dengan pembayar separuh biaya yang dibantu dari yayasan tersebut”
     “Kami berharap kepada semua pihak agar dapat turut menyukseskan pemilu dan pilkada serentak 2024 dengan penuh keceriaan. Serta melakukan pemilu damai, dengan menghasilkan pemilu secara demokratis yang berkualitas “Tuturnya. (Lim)

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Senin, 5 Januari 2026 - 13:56 WIB

Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak

Berita Terbaru