Pemerintah Provinsi Lampung Ikuti Talkshow Reformasi Birokrasi Tematik dan Perubahan Road Map RB 2020-2024

- Jurnalis

Kamis, 2 Maret 2023 - 19:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG – Pemerintah Provinsi Lampung mengikuti kegiatan Talkshow Reformasi Birokrasi (RB) Tematik dan Perubahan Road Map RB 2020-2024, secara virtual meeting di Ruang Video Conference Lt I Diskominfotik Provinsi Lampung, Kamis (02/03/2023).

Pada kegiatan yang mengusung tema “Sinergi Stakeholder Dalam Implementasi RB Tematik” tersebut hadir Asisten Administrasi Umum Senen Mustakim didampingi Inspektur, Karo Organisasi, Karo Adbang, Sekretaris Bappeda, dan Sekretaris BPKAD.

Baca Juga :  Tulang Bawang Salah Satu Lumbung Pangan Terbesar di Lampung.

Kegiatan tersebut bertujuan mensosialisasikan kebijakan perubahan Road Map Reformasi Birokrasi 2020-2024 yang akan diterbitkan, serta langkah awal sinergisitas instansi pemerintah dalam percepatan reformasi birokrasi.

Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas, dan Pengawasan Kementerian PANRB, Erwan Agus Purwanto bersama Sekretaris Eksekutif Komite Pengarah Reformasi Birokrasi Nasional (KPRBN) Eko Prasojo yang menjadi pemateri mengenai perubahan kebijakan Road Map RB, serta arah dan fokus kebijakan RB yang baru.

Baca Juga :  Pemprov Lampung Mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Bersama Mendagri

Selain itu, hadir juga sebagai pembicara Deputi Bidang Metodologi dan Informasi Statistik Badan Pusat Statistik (BPS) Muchammad Romzi, serta Deputi Bidang Kerja Sama Penanaman Modal Kementerian Investasi/BKPM Riyatno. Deputi dari dua instansi pemerintah pusat tersebut membantu menjelaskan mengenai peran instansi terkait dalam mendukung pelaksanaan RB tematik.

Berita Terkait

Keren, Marindo Raih Penghargaan Sekda Terbaik di Indonesia Kategori Vision
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN
Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama
Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel
Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 17:55 WIB

Keren, Marindo Raih Penghargaan Sekda Terbaik di Indonesia Kategori Vision

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Senin, 17 November 2025 - 20:39 WIB

Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 11:17 WIB

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN

Berita Terbaru