Pemdes Kedondong Realisasikan BLT DD Bulan Juli – Desember Tahun 2024

- Jurnalis

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – BLT DD (Bantuan Langsung Tunai Dana Desa) merupakan upaya untuk meningkatkan pendapatan keluarga miskin ekstrem di Desa. Besaran BLT DD yang diberikan kepada keluarga miskin ekstrem berdasarkan peraturan perundang-undanganan  yang berlaku.

Desa Kedondong melaksanakan kegiatan penyaluran BLT DD untuk bulan Juli – Desember 2024. Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Camat Kedondong Irwan Rosa, S.H., Kepala Desa Kedondong, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Aparat Pemerintah Desa Kedondong dan Penerima BLT.

Baca Juga :  Peduli Sesama, DPD KNPI Pesawaran Bantu Korban Rumah Tertimpa Pohon 

Adapun kegiatan dibuka dengan pemaparan oleh Kepala Desa Kedondong H. Fadhli. S yang memaparkan jumlah KPM BLT DD sebanyak 52 dengan Nilai sebesar Rp 300.000 perbulan yang dilaksanakan di Aula Balai Desa Kedondong, Jum’at(26/07/2024).

Baca Juga :  AKBP Ujang Suprianto Serahkan Hadiah Turnamen Persahabatan Bola Voli di Tempel Rejo

Kades juga mengingatkan masyarakat agar  uang BLT dapat dipergunakan sebaik-baiknya.

“Semoga bermanfaat bagi penerima dan dipergunakan dengan bijak, Dengan adanya kegiatan BLT DD diharapkan masyarakat berpendapatan rendah atau miskin yang belum terakomodir dengan bantuan lainnya bisa terbantu dengan adanya program kegiatan ini,” Harapnya. (Re)

Berita Terkait

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas
Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira
Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025
Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
RAPI Pesawaran Resmi Dilantik, Siap Perkuat Komunikasi hingga ke Desa dan Daerah Rawan Bencana
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 11:35 WIB

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas

Jumat, 7 November 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira

Jumat, 7 November 2025 - 15:46 WIB

Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025

Selasa, 4 November 2025 - 16:39 WIB

Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

Selasa, 4 November 2025 - 16:00 WIB

Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo

Berita Terbaru