KWRI Pesawaran Gelar Diklat Jurnalistik, ini Harapan Agung Sebagai Ketua

- Jurnalis

Senin, 16 Agustus 2021 - 13:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

PESAWARAN(SB) – Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) Pesawaran, menggelar Diklat Jurnalistik perdana dimasa kepemimpinan Agung Muharam periode 2021-2024. Sedikitnya 20 peserta dari berbagai media ikut dalam diklat tersebut, Senin (16/08/2020).

 

Ketua KWRI Kabupaten Pesawaran, Agung mengatakan, Kegiatan Diklat jurnalistik yang di gelar di Gedung KONI Kabupaten Pesawaran ini adalah program perdana DPC KWRI Pesawaran Periode 2021-2024.

 

“Kegiatan ini merupakan program perdana diawal kepemimpinan saya sebagai Ketua KWRI, dimana kegiatan ini selain sebagai ajang silaturahmi, juga sebagai tempat untuk menimba ilmu guna meningkatkan kompetensi Rekan-rekan pengurus dibidang jurnalistik,” terangnya

Baca Juga :  Nyalon Kakon, Zarkhizi Akan Wujudkan Pekon Yang Nyaman dan Menarik

 

Agung berharap, kegiatan ini dapat membawa profesi Wartawan dalam menjalan tugas sesuai dengan UU No. 40 tahun 1999 tentang Pers

 

“Diharapkan kegiatan ini Dapat membawa Profesionalitas Wartawan dalam Menjalankan Tugas Sesuai UU No 40 Tahun 1999 Tentang Pers dengan tetap mengedepankan Kode Etik Jurnalistik,” harap Agung.

 

Agung Menghimbau kepada peserta Diklat Jurnalistik agar tetap mengedepankan Protokol Kesehatan demi memutus mata rantai Covid-19

 

“Saya melaporkan, bahwa dalam pelaksanaan kegiatan ini kita senantiasa mengedepankan protokol kesehatan, dimana dalam Pandemi ini saya berharap para wartawan menjadi bagian garda terdepan dalam memutus rantai penyebaran virus covid-19,” himbaunya

Baca Juga :  Lantik 39 Kepala Desa, Bupati Dendi: "Satukan Warga Agar Tidak Ada Perbedaan"

 

Kemudian, Agung mengucapkan terimakasih kepada Bupati Pesawaran melalui Kadis Kominfo yang telah mendukung terlaksananya kegiatan ini

 

 

“Saya mengucapkan terimakasih kepada Bupati pesawaran melalui kadis kominfo yang telah mendukung terlaksananya kegiatan ini, kepada para pemateri yang berkenan membagi ilmunya pada kegiatan ini, dan kepada semua pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu,” tutupnya. (Re/SB)

Berita Terkait

FMPB Laporkan Mantan Bupati ASDP ke Kejati Lampung, Diduga Rugikan Negara Puluhan Miliar
BUMDes Mekar Jaya Kertasana Resmi Bangun Kandang Ayam Petelur, Dukung Ketahanan Pangan Desa
Lima Atlet Karate MIN 1 Pesawaran Sabet Emas di Kejuaraan Nasional
Jadikan Ayam Pelung Sarana Mensyukuri Ciptaan-Nya, Kundrat Hidayat Buka Kontes dan Kukuhkan Pengurus HIPPAPI Lampung
HIPPAPI Beri Penghargaan ke Abu Musa Sebagai Pelopor Ayam Pelung Di Lampung
Muazzam Zaidan Firmansyah, Jawara IPAS Lampung yang Akan Wakili Pesawaran di Olimpiade Madrasah Nasional
Lurah Pelita Diduga Peras Warga, Surat Sporadik Jadi Alat Tawar
Bukit Harapan: Surga Tersembunyi bagi Pendaki dan Pencari Keindahan Alam di Kedondong
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:01 WIB

FMPB Laporkan Mantan Bupati ASDP ke Kejati Lampung, Diduga Rugikan Negara Puluhan Miliar

Senin, 20 Oktober 2025 - 14:32 WIB

BUMDes Mekar Jaya Kertasana Resmi Bangun Kandang Ayam Petelur, Dukung Ketahanan Pangan Desa

Senin, 20 Oktober 2025 - 11:45 WIB

Lima Atlet Karate MIN 1 Pesawaran Sabet Emas di Kejuaraan Nasional

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:46 WIB

Jadikan Ayam Pelung Sarana Mensyukuri Ciptaan-Nya, Kundrat Hidayat Buka Kontes dan Kukuhkan Pengurus HIPPAPI Lampung

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:09 WIB

HIPPAPI Beri Penghargaan ke Abu Musa Sebagai Pelopor Ayam Pelung Di Lampung

Berita Terbaru