Jalin Kekeluargaan, Ormas GML dan LPKSM Adakan Silaturahmi   

- Jurnalis

Minggu, 29 Agustus 2021 - 14:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

PESAWARAN(SB) – Ormas GML (Gema Masyarakat Lokal) dan DPD LPKSM (Lembaga Perlindungan Konsumen Swadaya Masyarakat) Kabupaten Pesawaran mengadakan Silaturahmi untuk meningkatkan sinergitas, Rasa kebersamaan dan persaudaraan antar Pengurus, Minggu(29/08/2021).

 

Hal tersebut yang di sampaikan oleh Ketua DPD LPKSM Pesawaran Desmi Saputra.

 

“Kita (Ormas GML dan LPKSM-red) adalah saudara karena kita masih satu badan, hanya saya AD/ART-nya saja yang berbeda,” Ucapnya saat memberikan sambutan di kediamannya.

 

Desmi menjelaskan, Lembaga Perlindungan Konsumen di kabupaten Pesawaran masih terbilang baru, oleh karena itu LPKSM Pesawaran fokus untuk sosialisasi kepada Masyarakat

 

“Tugas kami adalah bagaimana Masyarakat sebagai konsumen bisa sadar akan hak dan kewajiban mereka sebagai konsumen dan juga memberikan edukasi kepada Masyarakat tentang Perlindungan Konsumen,” ujarnya.

 

Terkahir, Desmi berharap Ormas GML dan LPKSM dapat saling mendukung di setiap kegiatannya untuk menjaring aspirasi masyarakat

 

“Harapan saya sebagai Ketua LPKSM dengan adanya silaturahmi ini mudah-mudahaan dapat meningkatkan sinergitas dan bisa saling mendukung di setiap kegiatannya,” harap Desmi.

 

Hal senada juga disampaikan oleh Pajri Didi Ketua GML Pesawaran, Ormas GML dan LPKSM bisa bersama-sama menjalankan roda organisasi dalam menjalankan kontrol sosial

 

“Mari kita bersama-sama berbenah untuk menjalankan roda organisasi, agar organisasi kita ini bisa semakin besar dan bermanfaat bagi Masyarakat di Bumi Andan Jejama ini,” Ucapnya.

 

Kegiatan dilanjutkan dengan ngobrol santai sambil membahas program kerja kedepan.

(Re/SB)

 

 

Berita Terkait

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur
Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Senin, 5 Januari 2026 - 13:56 WIB

Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak

Sabtu, 3 Januari 2026 - 13:23 WIB

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen

Berita Terbaru