Budhi Condrowati Ajak Masyarakat Panaragan Jadi Garda Terdepan Berantas Narkoba

- Jurnalis

Sabtu, 9 April 2022 - 02:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TUBA BARAT(SB) – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lampung, Budhi Condrowati menggelar sosialisasi peraturan daerah nomor 1 tahun 2019 tentang fasilitas pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya.

Budhi Condrowati mengatakan menjadi perhatian seluruh elemen bangsa untuk mengawasi penyebaran narkotika ditengah generasi muda penerus bangsa.

“Kita harus jadi garda terdepan untuk dapat mengawasi penyebaran narkotika dan zat adiktif lainnya supaya tidak tersebar di kalangan generasi muda kita khususnya anak-anak yang masuk masa emas,” kata anggota Komisi V DPRD Lampung, Sabtu (09/04/22).

Baca Juga :  DPRD Lampung Usulkan 12 Raperda Inisiatif

Dalam kegiatan tersebut, hadir sebagai narasumber Camat Tuba Tengah, Nazaruddin dan Dr. Indah Sofia Rades Kepala Puskesmas Panaragan.

Kegiatan yang dilakukan menerapkan protokol kesehatan, Budhi juga menyampaikan untuk tetap menerapkan protokol kesehatan ditengah pandemi covid-19 yang sudah melandai.

“Kita juga harus tetap menerapkan protokol kesehatan untuk menjaga diri dari paparan virus covid-19, dan juga mendukung pemerintah untuk menekan angka penularan virus covid-19,” tambahnya.

Baca Juga :  Kostiana Sosper Adaptasi Kebiasaan Baru di Labuan Ratu

Budhi Condrowati menggelar sosialisasi peraturan daerah tersebut di Balai Tiyuh Panaragan Jaya Utama, dihadiri oleh Kepala Tiyuh, Supri dan masyarakat yang terkena bencana angin puting beliung.

Hadir juga aparat tiyuh setempat Panaragan Jaya Utama Kecamatan Tuba Tengah Kabupaten Tulang Bawang Barat.

Berita Terkait

Pj Bupati Ferli Yuledi Beri Sambutan Pada Acara Sosialisasi CORETAX di Ruang Rapat Kantor Bupati Tuba
Pj Sekda Haryanto Menghadiri Penyerahan Bantuan Alsintan Menteri Pertanian Tahun 2025 Kepada Brigade Pangan di Lapangan kantor Pemkab Tulang Bawang
Pj Bupati Tulang Bawang Ferli Yuledi Menghadiri Rapat Koordinasi Optimalisasi Penghimpunan Zakat, Infaq Dan Shodaqoh BAZNAS di GSG
Pj Bupati Ferli Yuledi Pimpin Senam Bersama Jajaran ASN di Halaman Kantor Pemkab Tulang Bawang
Ahkmat Suharyo Wakili Pemkab Tuba Menghadiri Sunatan Masal Dalam Rangka HUT PPI Yang Ke-35 Tahun
Badan Anggaran DPRD Kota Bandarlampung Gelar Rapat Bersama TAPD Bahas Raperda APBD 2025
Komisi DPRD Kota Bandarlampung Sampaikan Laporan Hasil Pembahasan RKA-APBD Tahun Anggaran 2025
Ketua DPRD Kota Bandarlampung Hadiri Apel Pasukan Oprasi Lilin
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:51 WIB

Pj Bupati Ferli Yuledi Beri Sambutan Pada Acara Sosialisasi CORETAX di Ruang Rapat Kantor Bupati Tuba

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:07 WIB

Pj Sekda Haryanto Menghadiri Penyerahan Bantuan Alsintan Menteri Pertanian Tahun 2025 Kepada Brigade Pangan di Lapangan kantor Pemkab Tulang Bawang

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:57 WIB

Pj Bupati Tulang Bawang Ferli Yuledi Menghadiri Rapat Koordinasi Optimalisasi Penghimpunan Zakat, Infaq Dan Shodaqoh BAZNAS di GSG

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:48 WIB

Pj Bupati Ferli Yuledi Pimpin Senam Bersama Jajaran ASN di Halaman Kantor Pemkab Tulang Bawang

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:36 WIB

Ahkmat Suharyo Wakili Pemkab Tuba Menghadiri Sunatan Masal Dalam Rangka HUT PPI Yang Ke-35 Tahun

Berita Terbaru