Bahas Persiapan Temu Karya III, Karang Taruna Kabupaten Pesawaran Gelar Rapat

- Jurnalis

Rabu, 7 April 2021 - 06:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Dalam rangka persiapan Temu karya karang taruna Kabupaten Pesawaran ke III yang dijadwalkan tanggal 11 April mendatang panitia menggelar rapat persiapan di resto saung biru Desa Pasar Baru Kecamatan Kedondong, Rabu (07/04/21).

Irwan Rosa, S.H selaku ketua Karang Taruna Kabupaten Pesawaran yang hadir pada kesempatan tersebut mengatakan rapat yang dimulai pukul 10.15 wib dibahas tentang pelaksanaan disepakati tanggal 11 April dan ia berharap temu karya tersebut dilaksanakan dengan penuh komitmen dan kemauan memajukan Karang Taruna kedepannya.

“Temu Karya pada tanggal 11 April 2021 pengurus kecamatan yang mempunyai hak suara hanya Ketua atau yang diberikan surat mandat oleh Pak Camat dan harus membawa stempel Karang Taruna Kecamatan masing-masing,” Katanya,

Sementara itu, mewakili Ketua Karang Taruna Provinsi Lampung, Casyono menyampaikan pihaknya saat ini tengah memperbaiki Karang taruna Kabupaten-kabupaten yang ada di Provinsi Lampung.

“Dalam temu karya kami juga membenahi Karang Taruna yang bermasalah atau tidak bermasalah. Jadi dalam temu karya nanti tolong di kecamatan itu di surati,” ucapnya.

Casyono menjelaskan, Orang yang ada hak suara itu ada kreterianya. “Yang punya hak suara itu, Devisoner, Pengurus Provinsi Lampung dan satu orang dari karang Taruna Kecamatan,” jelasnya.

Selain itu, Karang taruna kabupaten juga harus menyiapkan program di masing masing Kabupaten. “Setiap Kabupaten kota kami meminta Program Program unggulannya,” Singkat Casyono. (Re/SB)

Berita Terkait

Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur
Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 13:56 WIB

Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak

Sabtu, 3 Januari 2026 - 13:23 WIB

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:09 WIB

Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:07 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke

Berita Terbaru