HUT RI Ke-75, DPRD Lampung Rapat Paripurna Istimewa Dengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI

- Jurnalis

Jumat, 14 Agustus 2020 - 02:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG(SB)– DPRD Provinsi Lampung menggelar rapat Paripurna Istimewa dengan Acara Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden Republik Indonesia, Kamis 14 Agustus 2020.

Rapat paripurna ini dipimpin Ketua DPRD Provinsi Lampung, Mingrum Gumay dan dihadiri langsung Gubernur Lampung Ir. Arinal Djunaidi.

Paripurna istimewa itu juga dihadiri para unsur Forkopinda Provinsi Lampung, Pimpinan Instansi Vertikal, Para Pimpinan Perguruan Tinggi, Kepala OPD dilingkungan pemerintah Provinsi Lampung, pimpinan partai politik, instansi vertikal, legiun veteran Republik Indonesia, pimpinan tokoh agama, ketua organisasi kemasyarakatan, insan pers serta undangan lainnya.

Baca Juga :  RS Griya Medika Tuba Selalu Berikan Solusi kepada Pasien dhuafa.

Dijelaskan Mingrum, rapat paripurna istimewa DPRD Provinsi Lampung dengan acara tunggal yaitu mendengarkan pidato kenegaraan Presiden Republik Indonesia dalam rangka peringatan hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia ke-75 tahun.

Dalam kesempatan paripurna itu, Ketua DPRD Provinsi Lampung mengucapkan terima kasih kepada para undangan yang telah berkenan hadir dengan mengikuti protokol kesehatan Covid-19.

Baca Juga :  PTPN I Hijaukan Puncak Bogor dengan Tanam Satu Juta Pohon

Ditambahkan Mingrum peringatan hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia ke-75 kali ini mengambil tema “Indonesia Maju”. “Semoga perjuangan bangsa Indonesia, baik dalam usaha mencapai kemerdekaan maupun dalam melaksanakan pembangunan guna mengisi kemerdekaan selalu di ridhoi Allah SWT,” ujarnya mengahiri. (*)

Berita Terkait

Panen Raya Kopi Ijen, Wapres Dukung Peningkatan Produktivitas, Hilirisasi dan Branding Kopi Indonesia
Lampung Juara Umum Gymnastics Jakarta Open 2025: Bukti Prestasi Olahraga Anak Bangsa di Kancah Nasional
Siswa Bimbel Dukungan PalmCo Cetak Prestasi: 90% Lulus PTN, Enam Jebol Kampus Unggulan Indonesia
Direktur Progressive Democracy Watch (Prodewa) Apresiasi Menteri Bahlil Berhentikan Izin Tambang di Raja Ampat
Kenalkan, Ini Teh PalmCo yang Dinobatkan Sebagai Pemenang National Tea Competition 2025
Sampaikan Keynote Speech di Stanford, Menko AHY: Indonesia Siap Membentuk Agenda Pembangunan Berkelanjutan dan Adil
Di Balik Kanvas dan Nada: SBY Sambut Kemenparekraf di Cikeas Art Gallery
TYI Lecture Series, SBY: “Krisis Iklim dan Krisis Lingkungan Itu Nyata
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 25 Juni 2025 - 18:30 WIB

Panen Raya Kopi Ijen, Wapres Dukung Peningkatan Produktivitas, Hilirisasi dan Branding Kopi Indonesia

Senin, 23 Juni 2025 - 09:52 WIB

Lampung Juara Umum Gymnastics Jakarta Open 2025: Bukti Prestasi Olahraga Anak Bangsa di Kancah Nasional

Senin, 23 Juni 2025 - 09:51 WIB

Siswa Bimbel Dukungan PalmCo Cetak Prestasi: 90% Lulus PTN, Enam Jebol Kampus Unggulan Indonesia

Senin, 9 Juni 2025 - 11:54 WIB

Direktur Progressive Democracy Watch (Prodewa) Apresiasi Menteri Bahlil Berhentikan Izin Tambang di Raja Ampat

Jumat, 23 Mei 2025 - 12:30 WIB

Kenalkan, Ini Teh PalmCo yang Dinobatkan Sebagai Pemenang National Tea Competition 2025

Berita Terbaru