Nunik Dengarkan Capaian Janji Kerja Bidang Ekonomi dan Pembangunan

- Jurnalis

Rabu, 1 Juli 2020 - 20:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDAR LAMPUNG(SB) – Wakil Gubernur Lampung, Chusnunia, menghadiri Rapat Evaluasi Progres Capaian Janji Kerja Gubernur Lampung dan Wakil Gubernur Lampung Bidang Perekonomian dan Pembangunan, di Ruang Rapat Utama Kantor Gubernur Lampung, Rabu (01/07).

Baca Juga :  Riana Sari Arinal Dikukuhkan Sebagai Bunda Sadar Lalulintas Usia Dini Provinsi Lampung Masa Bakti 2022 - 2027

Selain dihadiri oleh Wakil Gubernur Lampung, Rapat ini dihadiri juga oleh Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Taufik Hidayat, Kadis Kominfo & Statistik Provinsi Lampung A. Chrisna Putra, Kepala Bappeda Provinsi Lampung Fredy SM, Kaban Litbangda, Kadis Pengelolaan Sumber Daya Air, Kadis Lingkungan Hidup, Kadis Perhubungan, serta Dinas/Instansi terkait lainnya di lingkungan Pemprov Lampung. (Dinas Kominfotik Provinsi Lampung)

Berita Terkait

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN
Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama
Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel
Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data
Kafilah Lampung Siap Harumkan Daerah di Ajang STQH Nasional 2025
Pemprov Lampung Dukung Swasembada Pangan 2025, Petani Lampung Mulai Migrasi ke Jagung
Pemprov Lampung Mantapkan Persiapan Evaluasi SAKIP 2025
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 11:17 WIB

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data

Berita Terbaru