Sambut kedatangan Jamaah Haji, Wakili PJ bupati Sekda Tuba Ir Anthoni, Sebanyak 187 jamaah haji sudah kembali di Tuba. 

- Jurnalis

Sabtu, 22 Juli 2023 - 13:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG (SB) – Sebanyak 187 Jamaah haji Kloter 45 asal Kabupaten Tulang Bawang kembali ke Kabupaten Udang manis ini dengan keadaan Sehat wal afiat. Dalam kesempatan ini Penjabat Bupati Tulang Bawang Bapak Drs Qudrotul Ikhwan MM yang diwakili Sekda Tuba Ir Anthoni MM Menyambut secara langsung Kedatangan Jamaah Haji Kabupaten Tulang Bawang Tahun 2023.
Acara ini dilaksanakan di Aula Masjid Agung Baiturachman Islamic Center Menggala, Sabtu (22/07)
Sekda Tuba Bapak  Ir Anthoni MM mengucapkan selamat kepada seluruh jamaah haji Kabupaten Tulang Bawang dan mendoakan semoga menjadi haji yang mabrur.
“Selamat kepada seluruh jamaah haji Kabupaten Tulang Bawang dan semoga menjadi haji yang mabrur” Jelas Bapak Sekda Anthoni
“Jamaah haji yang baru saja hadir berasal dari kloter 45 dengan jumlah 178 orang. Selanjutnya masih ada 4 orang yang berasal dari kloter 54 sehingga jumlah total jamaah haji Kabupaten Tulang bawang adalah 191 orang. Menurut informasi, kloter 54 akan tiba di Kabupatan Tulang Bawang pada tanggal 26 Juli 2023” Sebut Bapak Sekda Anthoni
“Bapak ibu merupakan tamu pilihan Allah SWT, Jelas Bapak Sekda Anthoni, oleh karena itu melalui gelar haji Mabrur yang saat ini disandang bapak ibu, semoga hal tersebut menjadi motivasi tersendiri dalam rangka peningkatan keimanan dan Ketaqwaan Kepada Allah SWT dan terus menjadi suri Tauladan bagi generasi muda penerus perjuangan Kabupaten Tulang Bawang untuk senantiasa istiqomah di jalan yang Allah SWT Ridhoi” Bapak Ir Anthoni MM Menjelaskan
Dalam kesempatan ini  Sekda Tuba Ir Anthoni MM didampingi oleh Asisten Bid Pemerintahan dan Kesra, Ka Dinas Ketahanan Pangan, Kabag Kesra , Kabag Kerjasama Setdakab Tulang Bawang  serta jajaran Panitia  Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Kabupaten Tulang Bawang tahun 2023.(Humas kominfo) 

Berita Terkait

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah
BAZNAS Pesawaran dan Majelis Taklim Miftahul Jannah Galang ZIS untuk Korban Bencana Sumatera
Karya Bakti Pramuka, Waka VII Kwarda Lampung Kunjungi Pompam NATARU
Anggota DPR Zulkifli Anwar Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan di Pesawaran, Tekankan Peran Generasi Muda Jaga Persatuan

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:02 WIB

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:07 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:32 WIB

Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran

Senin, 29 Desember 2025 - 15:27 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:46 WIB

BAZNAS Pesawaran dan Majelis Taklim Miftahul Jannah Galang ZIS untuk Korban Bencana Sumatera

Berita Terbaru