Holding Perkebunan Nusantara Apresiasi Aksi Sosial PTPN IV Regional VI dan IKBI untukSantri di Aceh Timur

- Jurnalis

Selasa, 25 November 2025 - 15:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AcehPTPN IV Regional VI bersama Ikatan KeluargaBesar Istri (IKBI) Kebun Julok Rayeuk Utara, entitasdari Holding Perkebunan Nusantara, menyalurkanbantuan sosial dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2025. Bantuan senilai Rp3.000.000diserahkan kepada Pesantren/Dayah Bustanul Hidayahyang berlokasi di Gampong Alue Ie Mirah, KecamatanIndra Makmu, Kabupaten Aceh Timur.

Dayah yang dipimpin Tgk. Hasbiani tersebut selama inimenjadi lembaga pendidikan keagamaan penting yang berperan dalam pembinaan generasi muda di wilayah Indra Makmu.

Ketua IKBI Kebun Julok Rayeuk Utara, Sari Dewi Pribadi, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakanbentuk rasa syukur dan kepedulian keluarga besarperkebunan terhadap masyarakat sekitar, khususnyapara santri yang menjadi penerus nilai keislaman dan kebangsaan.

Sebagai bagian dari keluarga besar perkebunan, kami para istri karyawan merasa terpanggil untukberkontribusi dalam kegiatan sosial dan keagamaan di sekitar kebun. Peringatan Hari Santri Nasional bukansekadar peringatan, melainkan momentum memperkuat kebersamaan, keikhlasan, dan cinta tanahair sebagaimana diajarkan para ulama,” ujar Sari.

Baca Juga :  Peduli Sesama, Srikandi PDI Perjuangan Kecamatan Wonosobo Bantu Penderita Kanker

Ia menegaskan bahwa partisipasi IKBI dalam kegiatansosial mencerminkan dukungan moral kepadakaryawan beserta keluarga serta mendorongtumbuhnya budaya peduli dan berbagi di lingkunganperusahaan.

Sebagai provinsi yang dikenal sebagai SerambiMekkah, Aceh memiliki tradisi keislaman yang kuat. Peran pesantren seperti Dayah Bustanul Hidayah merupakan pilar penting dalam menjaga kehidupansosial dan spiritual masyarakat. Kehadiran PTPN IV PalmCo sebagai bagian dari Holding Perkebunan Nusantara menunjukkan komitmen perusahaan untuktetap dekat dengan masyarakat, tidak hanya melaluiperan ekonomi, tetapi juga sosial dan keagamaan.

Baca Juga :  Satgas TMMD ke 106 Kodim 0314/Inhil ini Perlihatkan Keahlian di Dapur Kepada Masyarakat Reteh

Manajer Kebun Julok Rayeuk Utara, Dedi Pribadi, turutmengapresiasi kegiatan sosial yang diinisiasi IKBI. Menurutnya, aksi tersebut mencerminkan implementasinilai-nilai AKHLAK, terutama kolaborasi dan loyalitas.

“Kami menyambut baik partisipasi IKBI dalam kegiatansosial seperti ini. Apa yang dilakukan hari inimencerminkan implementasi nilai-nilai AKHLAK, di mana keluarga besar perusahaan bersatu memberikanmanfaat kepada masyarakat. Hubungan harmonisdengan masyarakat adalah kunci keberlanjutan usahaperkebunan,” ujar Dedi Pribadi.

Ia menegaskan bahwa PTPN IV Regional VI akan terusmemperkuat sinergi sosial dan spiritual denganmasyarakat sekitar.

“Kami berkomitmen untuk terus hadir melalui program sosial, pendidikan, dan keagamaan yang berkelanjutan. Bantuan Hari Santri Nasional ini menjadi langkah awaluntuk terus menebar manfaat dan menjaga harmoni di lingkungan kebun,” tutupnya.

Berita Terkait

PTPN IV PalmCo Regional VII, Anak Perusahaan Holding Perkebunan Nusantara, Sabet Penghargaan Responden Terbaik BI Sumsel
Holding Perkebunan Nusantara DukungKeberlanjutan, PTPN IV Regional III Remajakan949,6 Hektare Sawit Renta
Bea Cukai Sumbagbar Bengkulu Lampung Musnahkan Ribuan Liter Miras Ilegal
Hari Kedua AI Xperience Summit 2025, Booth INEMI Jadi Magnet Dunia Teknologi
Holding Perkebunan Nusantara melalui PTPN IV PalmCo Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pola Tumpangsari Sawit–Padi
INEMI Debut di Ajang AI Xperience Summit 2025, Teknologi AI dari Lampung Curi Perhatian Dunia
INEMI: Gerakan Teknologi dari Lampung untuk Menjawab Tantangan Konten Media Sosial yang Tidak Berfaedah
Holding Perkebunan Nusantara Melalui PTPN IV PalmCo Regional V Raih Empat Penghargaan pada Sabang Merah Award 2025
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 15:13 WIB

Holding Perkebunan Nusantara Apresiasi Aksi Sosial PTPN IV Regional VI dan IKBI untukSantri di Aceh Timur

Senin, 17 November 2025 - 12:41 WIB

PTPN IV PalmCo Regional VII, Anak Perusahaan Holding Perkebunan Nusantara, Sabet Penghargaan Responden Terbaik BI Sumsel

Sabtu, 8 November 2025 - 09:20 WIB

Holding Perkebunan Nusantara DukungKeberlanjutan, PTPN IV Regional III Remajakan949,6 Hektare Sawit Renta

Kamis, 6 November 2025 - 14:22 WIB

Bea Cukai Sumbagbar Bengkulu Lampung Musnahkan Ribuan Liter Miras Ilegal

Kamis, 30 Oktober 2025 - 10:53 WIB

Hari Kedua AI Xperience Summit 2025, Booth INEMI Jadi Magnet Dunia Teknologi

Berita Terbaru