Dewan Sarankan Puskesmas Antisipasi Penyebaran DBD

- Jurnalis

Selasa, 14 Januari 2025 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung menghimbau kepada seluruh Puskesmas di Lampung untuk segera mengantisipasi penyebaran nyamuk Demam Berdarah Dengue (DBD).

Anggota DPRD Lampung Deni Ribowo mengatakan, bahwa puskesmas harus lebih aktif (Peka) terhadap kondisi cuaca saat ini yang menyebabkan nyamuk DBD berkembang biak.

“Memasuki musim penghujan, Puskesmas harus lebih intensif dalam melakukan fogging, sehingga tidak ada lagi keluhan dari masyarakat terkait keterlambatan pelayanan,” kata DRB sapaan akrabnya. Selasa (14/01).

Baca Juga :  Nuwo NasDem Resmi Jadi Aset Dewan Pimpinan Pusat

Sehingga, kata Politisi Demokrat Lampung ini, Antisipasi penyebaran ini harus dilakukan guna meminalisir terjadi masyarakat terjangkit penyakit itu.

“Kita tidak hanya bicara soal penanganan setelah ada kasus, tetapi lebih kepada bagaimana mencegah agar kasus itu tidak muncul di tengah masyarakat,” ucapnya.

Baca Juga :  Budiman Turun ke Dapil, Serap Aspirasi Warga

Selain itu, Sambung Deni, persoalan ini harus dilakukan bersama – sama, Karena peran masyarakat sangat penting juga untuk memperhatikan lingkungan disekitar.

“Pemerintah daerah atau Puskesmas juga harus memperkuat program penyuluhan dan edukasi kepada masyarakat mengenai bahaya DBD,” tandasnya.(Gung)

Berita Terkait

Bapemperda DPRD Provinsi Lampung Targetkan 15 Raperda Rampung di 2025
Elly Wahyuni Dukung Libur Sekolah Selama Puasa
Ketut Dewi Nadi Tanamkan Nilai-nilai Pancasila ke Masyarakat Rama Dewa
Hanifah, Tanamkan Nilai Pancasila ke Pemuda – Pemudi Karang Taruna Desa Gayau
Sosialisasi PIP & WK di Pondok Pesantren, Mustika Ingatkan Pancasila Lahir Berkat Ulama dan Kiyai
Pansus Tata Niaga Singkong Benarkan Pernyataan Gubernur Terkait Kebijakan Impor Tapioka
PSU Pilkada Pesawaran, Komisi I DPRD Lampung Akan Panggil KPU dan Bawaslu
Terus Tebar Kebaikan, Setiap Sehari Aribun Bagikan 500 Takjil ke Masyarakat
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:20 WIB

Bapemperda DPRD Provinsi Lampung Targetkan 15 Raperda Rampung di 2025

Minggu, 9 Maret 2025 - 06:47 WIB

Elly Wahyuni Dukung Libur Sekolah Selama Puasa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:23 WIB

Ketut Dewi Nadi Tanamkan Nilai-nilai Pancasila ke Masyarakat Rama Dewa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:46 WIB

Hanifah, Tanamkan Nilai Pancasila ke Pemuda – Pemudi Karang Taruna Desa Gayau

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:43 WIB

Sosialisasi PIP & WK di Pondok Pesantren, Mustika Ingatkan Pancasila Lahir Berkat Ulama dan Kiyai

Berita Terbaru