Yakin Menang Pilkada Pesawaran, PKS Beri Rekomendasi Kepada Nanda Indira

- Jurnalis

Jumat, 5 Juli 2024 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Nanda Indira mencari calon wakil yang satu visi-misi dengannya pada Pilkada serentak 2024. Hal tersebut dikatakannya usai menerima rekomendasi dari DPD PKS Pesawaran pada Jumat (5/7/2024).

Satu visi dan misi itu, ungkap dia adalah untuk memajukan Pesawaran ke arah yang lebih baik.

“Ya, yang pasti bisa sevisi-misi bersama saya menghadapi pilkada, dan berakhlak ,” tambahnya.

Dijelaskannya, saat ini semua masih dalam proses.

Sejauh ini, Nanda mengaku telah mendapatkan surat rekomendasi dari PKB, PPP dan PKS.

Sementara itu, Ketua DPD PKS Pesawaran, Yudi Handoko mengatakan, secara resmi memberikan surat rekomendasi untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 kepada Nanda Indira.

Dia menjelaskan, surat rekomendasi tersebut hanya diberikan kepada satu bakal calon yang bakal diusung.

Menurut Yudi, pemberian surat rekomendasi kepada Nanda Indira ini bentuk keyakinan partai untuk mememangkan pilkada.

“Karena kami meyakini, surat rekomendasi diberikan untuk yang memiliki peluang menang,” tambahnya.

Nantinya, pihaknya akan menyerahkan secara penuh keputusan wakil kepada Nanda Indira sebagai bakal calon bupati yang didukung. (Rilis)

Berita Terkait

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:42 WIB

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Berita Terbaru