Way Kanan Canangkan Tiap Hari Minum Kopi

- Jurnalis

Senin, 23 Desember 2019 - 09:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAY KANAN(SB) – Kepala Bidang (Kabid) Bina Usaha dan Perkebunan Rohim. Siap mendukung penuh Surat Edaran bupati Nomor: 800/1025/IV.05-WK/2019 tentang Gerakan Tiada hari tanpa minum kopi di Kabupaten Way kanan.

Menurutnya gerakan tiada hari tanpa minum kopi ini mampu meningkatkan penghasilan para petani kopi serta mampu mempromosikan produk pengusaha UMKM kopi Way Kanan dan bisa menumbuhkan kecintaan masyarakat Way Kanan pada kopi Way Kanan. Apalagi Way Kanan termasuk Sentral penghasil kopi.

“Kabupaten Way Kanan memang salah satu Kabupaten penghasil Kopi Robusta yang cukup banyak dan mayoritas penduduk kabupaten Way Kanan adalah pecinta kopi,” katanya

Ia menambahkan Sebelum nya kita juga pernah memberikan pengarahan melalui pelatihan kepada pekebun dan pengusaha kopi untuk menghasilkan kan biji kopi yang berkualitas dan pengolahan biji kopi yang baik, yang pasti nya Kopi Robusta dari Way Kanan Untuk Masyarakat Way Kanan.

“Ini merupakan wujud komitmen dan kontribusi pemerintah way kanan untuk memajukan suatu nilai tambah petani kopi, dan pengusaha kopi di way kanan ,” Ungkapnya saat di konfirmasi dimeja kerjanya. Senin(23/12/2019).

Sementara itu salah satu pengusaha kopi way kanan Donanto sangat mengapreasiasi dan berterima kasih dengan pemerintah way kanan dengan telah di keluarkanya surat edaran bupati tentang gerakan tiada hari tanpa minum kopi ini.

“Ini merupakan mimpi kami dari lama, kami pengusaha kopi dan petani kopi siap berkomitmen untuk menyediakan kopi yang berkwalitas terbaik,” ucapanya. (Dadang/Ms)

Berita Terkait

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah
BAZNAS Pesawaran dan Majelis Taklim Miftahul Jannah Galang ZIS untuk Korban Bencana Sumatera
Karya Bakti Pramuka, Waka VII Kwarda Lampung Kunjungi Pompam NATARU
Anggota DPR Zulkifli Anwar Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan di Pesawaran, Tekankan Peran Generasi Muda Jaga Persatuan

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:02 WIB

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:07 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:32 WIB

Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran

Senin, 29 Desember 2025 - 15:27 WIB

BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:46 WIB

BAZNAS Pesawaran dan Majelis Taklim Miftahul Jannah Galang ZIS untuk Korban Bencana Sumatera

Berita Terbaru