Tim Dendi Lovers Berikan Bantuan Covid-19 Berlogo Bupati Pesawaran, Ini Penjelasannya

- Jurnalis

Minggu, 26 April 2020 - 07:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Terkait adanya berita yang beredar tentang bantuan sembako untuk Warga yang terdampak Covid-19 berlogo Bupati Pesawaran yang disalurkan lewat Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Ketua Team Dendi Lovers Kabupaten Pesawaran Hardiansyah melakukan Klarifikasi.

Hardiansyah mengatakan, Bahwa bantuan yang diberikan berupa paket sembako bersumber dari sumbangan dari Tim dan Relawan Dendi Lovers, Jumat(24/04/2020).

“Bantuan yang kami berikan merupakan Sumbangan dari Team Dendi lovers serta donatur yang peduli terhadap Masyarakat yang terdampak Covid-19,” Jelas Hardiansyah.

Untuk teknis pembagiannya Hardiansyah yang akrab disapa Dian menjelaskan bantuan tersebut disalurkan oleh Tim Dendi Lovers ke DPD PKS Pesawaran sebanyak 100 paket sembako.

“Teknis pembagian Sembako yang kami bagikan melalui DPD PKS Pesawaran, jadi Tim PKS yang langsung membagikan kepada Masyarakat yang Terdampak Covid-19,” terangnya.

Hardiansyah menegaskan bahwa tidak benar bahwa Isu bantuan itu berasal dari Dana APBD Pemda Kabupaten Pesawaran.

“Tidak benar kalau ada Isu bahwa Bantuan itu dari Dana Pemda Pesawaran, bantuan itu murni dari sumbangan Anggota Tim Dendi Lovers dan Simpatisan Dendi yang perduli terhadap Masyarakat yang terdampak Covid-19,” Katanya.

Dian berharap, Ditengah Pandemi Covid-19 yang sedang melanda Masyarakat agar semua Elemen dapat bekerja sama untuk saling membantu Masyarakat yang terdampak Covid-19.

“Saya berharap agar semua Elemen dapat bekerja sama untuk saling membantu Masyarakat yang terdampak Covid-19,” harapnya. (Suprihadi)

Berita Terkait

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:49 WIB

Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:48 WIB

Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terbaru