Sonny Zainhard Buka Turnamen Sepak Bola U-16 di Desa Gunung Sari 

- Jurnalis

Kamis, 16 November 2023 - 17:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Pesawaran, Sonny Zainhard Utama, mengapresiasi Persatuan Sepak Bola Putra Remaja Gunung Sari bersama KOK KONI Way Khilau yang mengadakan turnamen Sepak Bola Usia 16 Tahun dalam rangka memperingati hari Pahlawan

 

Menurut dia, besar harapan diselenggarakannya turnamen ini, dapat melahirkan banyak bibit-bibit baru pesepak bola nantinya dapat mewakili Pesawaran sampai tingkat Nasional.

 

“Mudah-mudahan dengan adanya ajang Turnamen sepak bola U-16 di Desa Gunung Sari akan terwujud pesepak bola yang berprestasi sampai Tingkat Nasional” ungkapnya saat membuka Turnamen sepakbola, di Lapangan Gelora Muda Desa Gunung Sari, Kamis(16/11/2023).

Baca Juga :  Umar Ahmad Sambut Kepala BB POM Lampung

 

 

Ia berharap, dalam Turnamen Sepak Bola usia 16 ini, akan melahirkan pemain-pemain sepak bola yang hebat dan berprestasi.

 

“Saya berharap dengan adanya kegiatan Turnamen Sepak Bola Usia 16 Tahun ini dapat melahirkan pemain-pemain sepak bola yang hebat dan berprestasi,” jelasnya.

 

Sonny Berpesan kepada para pemain untuk menjunjung sportivitas.

 

“Junjung Sportivitas, di kontestasi juga pasti ada yang menang dan kalah, yang menang jangan jumawa yang kalah jangan berkecil hati,” Pesannya.

 

Senada dengan Ketua KONI Pesawaran, Kasam Kades Gunung Sari dalam sambutannya menyampaikan tujuan dilaksanakannya Turnamen Sepak Bola Usia 16 Tahun untuk membangkitkan sepak bola di kecamatan Way Khilau Khususnya di Desa Gunung sari, serta meningkatkan prestasi Sepak bola di tingkat Desa sampai tingkat Nasional

Baca Juga :  Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP

 

“Tujuan dilaksanakannya Turnamen Sepak Bola Usia 16 Tahun adalah untuk membangkitkan Sepak Bola di Kecamatan Way Khilau Khususnya di Desa Gunung Sari, serta meningkatkan prestasi sepak bola di tingkat Desa sampai tingkat Nasional,” Ucapnya

 

Terakhir, Kasam juga berpesan kepada para pemain untuk menjaga sportivitas

 

“Bermainlah dengan sportif dan utamakan persaudaraan selama bermain sepak bola,” pesannya. (Re)

Berita Terkait

Hadapi Tantangan Zaman, DPRD Lampung Mustika Bahrum Ingatkan Pancasila sebagai Perekat Persatuan
42 Tim Ramaikan Way Khilau Cup I, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Berprestasi
Prof. Hamzah Soroti Vonis Ringan Heri Iswahyudi: Jauh dari Tuntutan, Dekat dengan Kontroversi
Pemkab Pesawaran dan KONI Perkuat Sinergi, Fokus pada Pembinaan Atlet Porprov 2026
Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 13:09 WIB

Hadapi Tantangan Zaman, DPRD Lampung Mustika Bahrum Ingatkan Pancasila sebagai Perekat Persatuan

Jumat, 21 November 2025 - 16:08 WIB

42 Tim Ramaikan Way Khilau Cup I, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Berprestasi

Jumat, 21 November 2025 - 15:19 WIB

Prof. Hamzah Soroti Vonis Ringan Heri Iswahyudi: Jauh dari Tuntutan, Dekat dengan Kontroversi

Jumat, 21 November 2025 - 14:05 WIB

Pemkab Pesawaran dan KONI Perkuat Sinergi, Fokus pada Pembinaan Atlet Porprov 2026

Rabu, 19 November 2025 - 18:50 WIB

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN

Berita Terbaru