Serap Aspirasi Masyarakat, Ahmad Rico Julian, S.H., M.H Kunjungan Ke Dapil 6

- Jurnalis

Minggu, 5 Maret 2023 - 13:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Ketua DPC Gerindra Kabupaten Pesawaran Ahmad Rico Julian, SH.,MH, dampingi H. Elly Wahyuni Anggota DPRD Provinsi Lampung dari Fraksi Partai Gerindra saat melakukan Sosialisasi Perda Rembuk Desa sekaligus melakukan kunjungan ke daerah pemilihan (dapil) dalam rangka menyerap aspirasi masyarakat

Pada saat sambutan, Rico menjelaskan dirinya sengaja melakukan kunjungan ke daerah pemilihan Dapil 6 untuk mengetahui sejauh mana Pengurus dan Kader Partai Gerindra Kabupaten Pesawaran melakukan pendekatan kepada Masyarakat

“Apakah partai Gerindra sudah turun, apakah sudah melakukan pendekatan dengan masyarakat, serta apa saja yang sudah dilakukan oleh Anggota DPRD fraksi partai Gerindra dari dapil 6, apa saja yang diperlukan oleh masyarakat nanti akan kami sampaikan kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Pesawaran dan Anggota DPRD Kabupaten Pesawaran dari Fraksi Partai Gerindra,” ungkapnya

Rico berpesan dalam sambutannya, Agar memilih calon Anggota Legislatif yang terbaik, yang mau menyerap aspirasi masyarakat

“Pemilihan nanti menentukan nasib kita lima tahun kedepan, pilihlah yang terbaik yang mau menyerap aspirasi dan memperjuangkan apa yang dibutuhkan oleh Masyarakat Desa Suka Maju,” Ungkapnya. (Re)

Berita Terkait

Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:49 WIB

Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:48 WIB

Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Berita Terbaru