Sat Lantas Polres Tubaba Laksanakan penertipan Kendaraan, Puluhan Kendaraan Terjaring

- Jurnalis

Rabu, 20 September 2023 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TUBABA (SB)-Kasat Lantas Polres Tulang Bawang Barat Iptu Samsi Rizal, AB, S.E, M.M bersama dengan anggotanya melaksanakan kegiatan penertiban lalu lintas pada saat pam rawan pagi, dengan bentuk kegiatan pengaturan, himbauan, teguran dan peneggakkan hukum terhadap pelanggaran yang kasat mata yang bertempat dijalan lintas panaragan jaya simpang uluan nughik kecamatan tulang bawang tengah Kabupaten Tulang Bawang Barat Rabu (20/09/2023).

Pelaksanaan kegiatan penertiban lalu lintas pada saat pam rawan pagi, dengan bentuk kegiatan pengaturan, himbauan, teguran dan peneggakkan hukum atau dan memberikan himbauan kepada masyarakat terkait tertib dalam berlalu lintas di jalan raya guna memberikan efek jera sekaligus edukasi kepada masyarakat.

Baca Juga :  Terungkap, Dukun Cabul Tidak Punya Kemampuan Supranatural

Dalam kesempatannya Kasat Lantas Polres Tulang Bawang Barat mengatakan bahwa pihaknya melaksanaan Pam rawan pagi kali ini dengan sistem hunting dan penindakkan kepada para pelanggar yang kasat mata seperti tidak memakai helm dan pelanggar yang menggunakan kenalpot recing.

“Dalam pelaksanaan razia tersebut kita berhasil memberikan Teguran Lisan kepada pelanggar sebanyak 3 unit yaitu kendaraan R2 sebanyak 10 unit dan kendaraan R4 sebanyak 1 unit, sedangkan pelanggar yang diberikan sanksi Tilang sebanyak 20 unit kendaraan roda dua,” jelasnya.

Baca Juga :  Tersangka KDRT Mangkir Panggilan, Kuasa Hukum Minta Polisi Bertindak Tegas

Sementara itu, Iptu Samsi juga menghimbau kepada masyarakat Tulang Bawang Barat agar terciptanya Kamseltibcar lantas harus ada kesadaran dari masyarakat tentang tertib berlalulintas.

“Dengan pelaksanaan razia ini kami berharap dapat mengurangi angka kecelakaan lalu lintas dan Fatalitas Korban Laka Lantas, mari tertiblah beralu lintas dijalan raya, karena keselamatan adalah nomor satu,” tutupnya.*(humas_tubaba).*

Berita Terkait

Lebih dari Sekadar Upacara, Ini Cara MTSN 2 Pesawaran Menghidupkan Nilai Kepahlawanan
DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas
Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira
Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025
Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 10:24 WIB

Lebih dari Sekadar Upacara, Ini Cara MTSN 2 Pesawaran Menghidupkan Nilai Kepahlawanan

Sabtu, 8 November 2025 - 11:35 WIB

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas

Jumat, 7 November 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira

Jumat, 7 November 2025 - 15:46 WIB

Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025

Rabu, 5 November 2025 - 17:44 WIB

Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang

Berita Terbaru