Polres Tubaba Gelar Apel Gabungan Ops Krakatau 2021

- Jurnalis

Senin, 12 April 2021 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG BARAT (SB) – Polres Tulang Bawang Barat menggelar apel gabungan bersama TNI dan Pemkab setampat dalam rangka Operasi Keselamatan Krakatau tahun 2021, Senin (12/4/2021).

Wakapolres selaku pemimpin apel mengetakan bahwa permasalahan bidang lalu lintas, dewasa ini telah berkembang dengan cepat dan dinamis, hal ini sebagai konsekuensi dari meningkatnya jumlah kendaraan bermotor dan populasi penduduk, yang memerlukan alat transportasi sebagai sarana mobilitas dalam memenuhi kebutuhan hidupnya, ditambah jalan tol di provinsi Lampung yang menjadi pilihan masyarakat dalam jarak waktu tempuh untuk sampai ke tujuan, kondisi tersebut tentunya mempengaruhi situasi Kamseltibcarlantas.

Baca Juga :  Winarti Tinjau Pembangunan Jalan di Kampung Panca Mulya

Operasi keselamatan Krakatau tahun 2021 ini dilaksanakan selama 14 hari, dimulai tanggal 12 Sd 25 April 2021, secara serentak di seluruh Indonesia dengan tujuan operasi adalah :

1). Memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Serta mencegah terjadinya kerumunan masa.
2). Kelancaran dan keselamatan Lalu Lintas yang lebih baik.
3). Mencegah masyarakat untuk melaksanakan mudik pada lebaran tahun 2021.

Baca Juga :  Bupati-Wakil Bupati Pesibar Tutup Gelaran Pentas Seni Budaya Tahun 2025

“Tujuan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Krakatau tahun 2021 tersebut adalah dalam rangka mengecek kesiapan pasukan dan seluruh unsur yang terlibat dalam operasi keselamatam Tahun 2021 demi mewujudkan situasi dan kondisi Kamtibmas yang aman dan kondusif,” tuturnya. (lim)

Berita Terkait

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Membanggakan, Tiara Safitri Siswi MA YPPMA Kedondong Raih Juara II Kejurda Taekwondo Se-Lampung
LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Penyelewengan Dana PIP yang Diduga Rugikan Siswa
Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 06:09 WIB

Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Senin, 17 November 2025 - 20:39 WIB

Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu

Senin, 17 November 2025 - 14:47 WIB

Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah

Berita Terbaru