Peringati HUT Tubaba, Ketua PKK Susuri Jalan Bersihkan Sampah

- Jurnalis

Jumat, 2 April 2021 - 07:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG BARAT (SB) – Ketua TP-PKK Tulang Bawang Barat Kornelia Umar melakukan Kegiatan Susur Sampah Di Tiyuh Kagungan Ratu, Jumat (02/04).

Bersama Wakil Ketua TP-PKK Devi Fauzi dan Ketua Darma Wanita Persatuan beserta Kader PKK Tulang Bawang Barat dan tiyuh, Kornelia Umar menyusuri Tiap Sudut jalan Tiyuh Kagungan Ratu untuk memungut sampah dalam rangka memperingati HUT Kabupaten Tulang Bawang Barat yang ke-12.

Kornelia Umar menyampaikan tujuan kegiatan susur sampah ini untuk menciptakan Tubaba yang bersih dan sehat serta kegiatan ini dilaksanakan serentak diseluruh tiyuh di Tubaba.

Sesuai dengan Tema Dinas Lingkungan Hidup bersih sehat dan Bahagia, Ketua TP PKK Kornelia Umar menghimbau kepada seluruh masyarakat Tubaba untuk slalu menerapkan pola hidup sehat untuk bisa membuang sampah pada tempat nya.(rilis/Salim)

Berita Terkait

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas
Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala
KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:37 WIB

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:44 WIB

Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:42 WIB

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Berita Terbaru