Pemilihan Ketua RT 002 RK 003 Menggala Selatan Hasil Draw, Warga akan Gelar Pemilihan Ulang.

- Jurnalis

Minggu, 6 Agustus 2023 - 08:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TULANG BAWANG (SB)- Pemilihan calon ketua Rukun Tetangga (RT) 002, Rukun Kampung (RK) 003, Kelurahan Menggala Selatan, Kabupaten Tulang Bawang berlangsung alot dan sengit, lantaran hasil suara dari pemilihan calon ketua RT tersebut memperoleh poin suara berjumlah yang sama alias draw atau seri, pemilihan tersebut digelar di halaman Masjid Nur Iman, Menggala Selatan, Sabtu (5/8/2023) malam.

Turut hadir dalam acara pemilihan Ketua RT tersebut yaitu Kepala Lurah Menggala Selatan, Sekretaris lurah, tokoh ulama, dan warga.

Pemilihan ketua RT 002 dimulai pada pukul 20:00 hingga selesai 22:00 WIB,acara tersebut berjalan lancar dan kondusif. Dan dari jumlah perhitungan suara unggul kandidat nomor 1 yaitu Bambang dengan total jumlah 43 suara, sementara kandidat nomor 2 yaitu Heri Yanto juga dengan total jumlah sama yaitu 43 suara.perlu diketahui ada 2 suara yang rusak atau tidak sah.pemilihan dengan hasil draw atau seri maka warga akan menggelar ulang kembali pada besok malam, Minggu (6/8).

Sebelum acara dimulai, Kepala Lurah Menggala Selatan, Mussoli memberikan arahan terkait pemilihan ketua RT 002, RK 003 ini diadakan secara musyawarah agar dapat menghasilkan definitif bukan sementara.

“Kami sangat mengharapkan RT ini ada definitif, tidak ada yang di plt kan, maka kami memerintahkan RW kami untuk diadakan musyawarah pada malam ini, tetapi apabila tidak forum dan tidak ada kesimpulan tentang musyawarah, maka kita adakan voting,” Ujar Mussoli.

Mussoli berharap untuk menentukan voting senantiasa menjunjung kondusifitas dan sportivitas sehingga bisa tercapai harapan yang diinginkan.

“Saya berharap dari kelurahan jagalah sportivitas, kondisi aman, nyaman, tertib dan terkendali, karena apa, ini untuk kita, dari kita dan oleh kita, maka kami harapkan dengan sangat kepada bapak atau Ibu sekalian, hadirin sekalian agar bisa menjaga apa yang kita inginkan dan kita harapkan bersama,” tandasnya.(**)

Berita Terkait

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar
Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan
Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas
Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala
KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 00:40 WIB

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar

Senin, 26 Januari 2026 - 00:29 WIB

Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:37 WIB

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:44 WIB

Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Berita Terbaru