Pemdes Harapan Jaya Kecamatan Kedondong Salurkan BLT DD Termen Pertama Kepada 10 KPM

- Jurnalis

Jumat, 28 Maret 2025 - 13:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Menjelang lebaran

atau hari raya idul Fitri 1446 Hijriah,
Pemerintahan Desa (Pemdes) Harapan Jaya,
Kecamatan Kedondong, Kabupaten Pesawaran
menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT)
yang Sumber dari Dana Desa (DD)
tahun anggaran 2025.

Diketahui, bahwa penyaluran BLT DD ini
merupakan tahap satu dengan jumlah 10
keluarga penerima manfaat (KPM), Jum’at
(28/3/2025) yang berlangsung di Aula
kantor Desa Harapan Jaya.

Penyalurannya selama enam bulan terhitung sejak bulan Januari sampai dengan Juni, Masyarakat Desa Harapan Jaya  yang disebut-sebut KPM menerima Rp1.800.000 selama enam bulan.

Disela-sela kesibukannya, Kepala Desa (Kades)
Harapan Jaya, Anawi mengucapkan bersyukur kepada Allah SVWT, karena BLT DD sudah tersalurkan sesuai data penerima.

“Kegiatan ini tanpa kendala apapun, kami
berterimakasih kepada semua pihak yang sudah membantu dalam kegiatan penyaluran BLT DD ini,” ucapnya.

Ditempat yang sama salah satu KPM
menyampaikan banyak terimakasih kepada
pemerintah juga kepada Pemdes yang sudah memberikan BLT DD tersebut.

“Saya ucapkan terimakasih kepada Bapak Kepala Desa, semoga yang yang kami terima bisa bermanfaat dan memenuhi kebutuhan kami menjelang lebaran,” Ucapnya.

Terpantau, penyaluran BLT DD ini tersebut, dihadiri oleh Camat Kedondong Irwan Rosa, S.H., para KPM didampingi Babinsa dan Babinkamtipmas, serta perangkat desa, dan pendamping desa. (Re)

Berita Terkait

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:48 WIB

Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terbaru