Pembangunan Drainase Kampung Kecubung Mulya Dimulai

- Jurnalis

Jumat, 9 Juli 2021 - 13:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GEDUNG AJI(SB) – Talha Kepala Kampung Kecubung Mulya, Kecamatan Gedung Aji , Kabupaten Tulang Bawang, Memimpin langsung peletakan batu pertama Pembangunan Drainase, Jumat (09/07/2021).

“Hari ini Alhamdulillah kita telah merealisasikan penggunaan Dana Desa tahun 2021 untuk pembangunan Drainase kita sudah melakukan peletakan batu pertama sebagai pertanda pekerjaan drainase mulai pengerjaannya,” ucap Talha saat ditemui oleh Saungberita.com dibalai kampung.

Pembangunan Drainase berlokasi di Kampung Kecubung Mulya RT 2 RK 1, dengan volume 355 M/ Tipe 40, pagu anggaran rp.100.000.000, Dana Desa tahun 2021, Tim pelaksana kegiatan ( TPK) Kampung Kecubung Mulya untuk tenaga kerja warga kampung kecubung Mulya yang telah memiliki keahlian dibidangnya.

Baca Juga :  Holil,St.S.Sos jabat Plt Dinas Pendidikan Tuba

Ditempat yang sama Koordinator Tenaga Ahli kabupaten Tulang Bawang, Khoirudin mengungkapkan, bahwa untuk pembangunan di Kampung Kecubung Mulya sudah baik, namun perlu ditingkatkan lagi kerapihan hasil pengerjaan pembangunan, dan libatkan masyarakat, media sebagai kontrol sosial, “Semakin banyak yang dilibatkan, maka semakin optimis akan menghasilkan kualitas pembangunan yang diharapkan oleh warga kampung kecubung Mulya,” ungkapnya.

Baca Juga :  Rekatkan Tali Persaudaraan, PWI Bersama PSHT Ranting Banjaragung Buka Puasa Bersama

Masih kata Khairuddin kepada kepala kampung dan aparatur kampung untuk bisa mengaktifkan kembali pos penjagaan posko covid-19 mengingat Kabupaten Tulang Bawang akan memberlakukan (PPKM) dan bisa berkoordinasi dengan  PDTI. “Apabila anggaran 8% yang sudah dianggarkan sebelumnya sudah habis bisa mengajukan kembali menggunakan Dana Desa ajukan ke perubahan kembali,” jelasnya. (SB/Lim).

Berita Terkait

Hadapi Tantangan Zaman, DPRD Lampung Mustika Bahrum Ingatkan Pancasila sebagai Perekat Persatuan
42 Tim Ramaikan Way Khilau Cup I, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Berprestasi
Prof. Hamzah Soroti Vonis Ringan Heri Iswahyudi: Jauh dari Tuntutan, Dekat dengan Kontroversi
Pemkab Pesawaran dan KONI Perkuat Sinergi, Fokus pada Pembinaan Atlet Porprov 2026
Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 13:09 WIB

Hadapi Tantangan Zaman, DPRD Lampung Mustika Bahrum Ingatkan Pancasila sebagai Perekat Persatuan

Jumat, 21 November 2025 - 16:08 WIB

42 Tim Ramaikan Way Khilau Cup I, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Berprestasi

Jumat, 21 November 2025 - 15:19 WIB

Prof. Hamzah Soroti Vonis Ringan Heri Iswahyudi: Jauh dari Tuntutan, Dekat dengan Kontroversi

Jumat, 21 November 2025 - 14:05 WIB

Pemkab Pesawaran dan KONI Perkuat Sinergi, Fokus pada Pembinaan Atlet Porprov 2026

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Berita Terbaru