Novi Marzani:PKB targer meraih 8 Kursi

- Jurnalis

Minggu, 14 Mei 2023 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TULANG BAWANG (SB) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tulang Bawang menerima berkas pendaftaran 40 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Kabupaten dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada hari sabtu kemarin. Minggu (14/5/2023)

 

Saat diwawancarai, Ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai PKB, Novi Marzani mengucapkan, Alhamdulillah seluruh berkas Bacaleg yang didaftarkan PKB telah memenuhi syarat dan diterima tanpa ada penolakan.

 

“Saya yakin melalui calon legislatif yang Partai PKB daftarkan, dapat terpilih menjadi anggota DPRD Tulang Bawang terbaik dimasa depan,” ucapnya

 

Lebih lanjut, Novi Marzani mengatakan, target yang dipasang oleh Partai PKB sendiri yaitu dapat menang dan meraih kursi legislatif di DPRD

 

“Target kita yaitu menghantarkan Partai PKB menang dan meraih 8 kursi dari masing masing dapil, hasil yang memuaskan di Pemilu tahun 2024,” tuturnya.

 

Diketahui, Partai PKB tiba di KPU Tulang Bawang sekitar pukul 14.45 wib, untuk mendaftarkan nama-nama Bacaleg terbaik yang diusung oleh partai. (red)

 

 

Berita Terkait

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur
Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 13:23 WIB

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:09 WIB

Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:02 WIB

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:32 WIB

Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran

Berita Terbaru