Masyarakat Pekon Sumber Agung Keluhkan Akses Menuju RS Umum Pringsewu

- Jurnalis

Sabtu, 10 September 2022 - 12:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

?

?

PRINGSEWU(SB) Kerap banjir dan susah dilalui kendaraan, masyarakat Pekon Sumber Agung meminta akses jalan dari Sumber Agung menuju Rumah Sakit Umum Daerah. Hal tersebut di ungkapkan saat kegiatan Reses di Pekon Sumber Agung Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Pringsewu.

“Pak, saya mewakili warga. Tolong akses dari Sumber Agung ke Rumah Sakit Umum di perbaiki. Itu rusak parah,” kata salah satu warga, Mega. Disela kegiatan. Sabtu (10/09/2022).

Menurutnya, akses tersebut sudah sangat lama tidak di sentuh pembangunan. Baik, perbaikan dan pembangunan total. Oleh karena itu, masyarakat sangat berharap anggota DPRD Provinsi Lampung bisa menindak lanjuti aspirasi yang disampaikan.

Baca Juga :  Ketua Komisi II DPRD Lampung Wahrul Fauzi Silalahi Reses di Desa Relungsari Natar

“Bukan hanya peruntukan menuju Rumah Sakit saja. Tapi, jalan itu juga akses penghubung antar desa dan kecamatan,” tegasnya.

Sementara, Anggota DPRD Lampung, FX. Siman mengatakan aspirasi yang disampaikan menjadi hak dan kewajiban bagi masyarakat, memberikan masukan kepada wakil rakyat yang sudah duduk dan dilantik. Namun, untuk diketahui bersama oleh masyarakat semuanya, bahwa total anggaran provinsi saat ini sebesar 7,5 triliun, dengan peruntukan bagi 15 kabupaten / kota.

Baca Juga :  Lesty : Generasi Muda Harus Keluar Dari Zona Nyaman

“Nah, anggaran yang ada itu dibagi ke 15 kabupaten/kota. Artinya, perlu kebijaksanaan bagi masyarakat pringsewu khusus, agar tidak sedikit memaksakan. Tapi, saya selaku anggota DPRD akan berjuang maksimal di kantor,” kata dia.

Bahkan, kata Pakde sapaan akrabnya. Aspirasi yang diterima tidak hanya dari Pekon Sumber Agung. Tetapi, seluruh desa dan pekon, yang ada di dapil 3 meliputi Pesawaran, Pringsewu, dan Metro.

“Jadi, sampaikan lewat tertulis. Dan titipkan ke staf saya. Secepatnya, saya tunggu,” tegasnya. (*)

Berita Terkait

Pj Bupati Ferli Yuledi Beri Sambutan Pada Acara Sosialisasi CORETAX di Ruang Rapat Kantor Bupati Tuba
Pj Sekda Haryanto Menghadiri Penyerahan Bantuan Alsintan Menteri Pertanian Tahun 2025 Kepada Brigade Pangan di Lapangan kantor Pemkab Tulang Bawang
Pj Bupati Tulang Bawang Ferli Yuledi Menghadiri Rapat Koordinasi Optimalisasi Penghimpunan Zakat, Infaq Dan Shodaqoh BAZNAS di GSG
Pj Bupati Ferli Yuledi Pimpin Senam Bersama Jajaran ASN di Halaman Kantor Pemkab Tulang Bawang
Ahkmat Suharyo Wakili Pemkab Tuba Menghadiri Sunatan Masal Dalam Rangka HUT PPI Yang Ke-35 Tahun
Badan Anggaran DPRD Kota Bandarlampung Gelar Rapat Bersama TAPD Bahas Raperda APBD 2025
Komisi DPRD Kota Bandarlampung Sampaikan Laporan Hasil Pembahasan RKA-APBD Tahun Anggaran 2025
Ketua DPRD Kota Bandarlampung Hadiri Apel Pasukan Oprasi Lilin
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:51 WIB

Pj Bupati Ferli Yuledi Beri Sambutan Pada Acara Sosialisasi CORETAX di Ruang Rapat Kantor Bupati Tuba

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:07 WIB

Pj Sekda Haryanto Menghadiri Penyerahan Bantuan Alsintan Menteri Pertanian Tahun 2025 Kepada Brigade Pangan di Lapangan kantor Pemkab Tulang Bawang

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:57 WIB

Pj Bupati Tulang Bawang Ferli Yuledi Menghadiri Rapat Koordinasi Optimalisasi Penghimpunan Zakat, Infaq Dan Shodaqoh BAZNAS di GSG

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:48 WIB

Pj Bupati Ferli Yuledi Pimpin Senam Bersama Jajaran ASN di Halaman Kantor Pemkab Tulang Bawang

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:36 WIB

Ahkmat Suharyo Wakili Pemkab Tuba Menghadiri Sunatan Masal Dalam Rangka HUT PPI Yang Ke-35 Tahun

Berita Terbaru