Manfaatkan Dana Desa, Kakam Aji Murni Jaya Salurkan BLT-DD Secara Dor to Dor

- Jurnalis

Sabtu, 16 Oktober 2021 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GEDUNG AJI (SB)– Pemerintah Kampung Aji Murni Jaya, Kecamatan Gedung Aji, Kabupaten Tulang Bawang (Tuba) memanfaatkan Dana Desa (DD) untuk membantu warga dengan cara merealisasikan pembagian BLT-DD.

Pemanfaatan DD untuk menyalurkan BLT-DD tersebut ini yang 10 kalinya di bulan Oktober selama tahun 2021 ini. Dimana kami prioritaskan untuk 34 KPM, Nirwan yang didampingi oleh juru tulis Kampung Kusno kepada Saung Berita.com , Sabtu(16/10).

Baca Juga :  Hama Baru Serang Tanaman Jagung di Lampung

Tujuan digulirkannya BLT-DD itu untuk membantu masyarakat kurang mampu dalam memenuhi kebutuhan ekonomi hidup mereka, ucapnya.

Oleh karena itu, agar BLT-DD tersebut tepat sasaran maka peran penting ketua RT dan RK menjadi acuan utama dalam menentukan penerima BLT-DD, imbuhnya.

BLT-DD tersebut diserahkan secara Dor to Dor yang turut dihadiri oleh Camat Gedung Aji yang diwakili oleh Rudianto, seluruh aparatur kampung, tokoh masyarakat tokoh agama, masyarakat, dan pendamping desa, jelas Nirwan.

Baca Juga :  Polres Tulang Bawang Barat Menggelar Lat pra Ops Patuh Karakatau 2023.

Dengan digulirkan BLT-DD tersebut, saya berharap masyarakat Kampung Aji Murni Jaya dapat membeli makanan pokok sebagai kebutuhan hidup sehari-hari, harapnya.

Nirwan juga berpesan kepada masyarakatnya,”Dana BLT-DD yang telah diterima jangan digunakan untuk membeli sesuatu diluar kebutuhan.(SB/Lim)

Berita Terkait

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas
Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira
Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025
Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
RAPI Pesawaran Resmi Dilantik, Siap Perkuat Komunikasi hingga ke Desa dan Daerah Rawan Bencana
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 11:35 WIB

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas

Jumat, 7 November 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira

Jumat, 7 November 2025 - 15:46 WIB

Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025

Selasa, 4 November 2025 - 16:39 WIB

Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

Selasa, 4 November 2025 - 16:00 WIB

Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo

Berita Terbaru