Manfaatkan Dana Desa, Kakam Aji Murni Jaya Salurkan BLT-DD Secara Dor to Dor

- Jurnalis

Sabtu, 16 Oktober 2021 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GEDUNG AJI (SB)– Pemerintah Kampung Aji Murni Jaya, Kecamatan Gedung Aji, Kabupaten Tulang Bawang (Tuba) memanfaatkan Dana Desa (DD) untuk membantu warga dengan cara merealisasikan pembagian BLT-DD.

Pemanfaatan DD untuk menyalurkan BLT-DD tersebut ini yang 10 kalinya di bulan Oktober selama tahun 2021 ini. Dimana kami prioritaskan untuk 34 KPM, Nirwan yang didampingi oleh juru tulis Kampung Kusno kepada Saung Berita.com , Sabtu(16/10).

Baca Juga :  Berhadiah Total Rp 8 Juta, GPN dan Porta Buka Pendaftaran Open Turnamen Bola Volly

Tujuan digulirkannya BLT-DD itu untuk membantu masyarakat kurang mampu dalam memenuhi kebutuhan ekonomi hidup mereka, ucapnya.

Oleh karena itu, agar BLT-DD tersebut tepat sasaran maka peran penting ketua RT dan RK menjadi acuan utama dalam menentukan penerima BLT-DD, imbuhnya.

BLT-DD tersebut diserahkan secara Dor to Dor yang turut dihadiri oleh Camat Gedung Aji yang diwakili oleh Rudianto, seluruh aparatur kampung, tokoh masyarakat tokoh agama, masyarakat, dan pendamping desa, jelas Nirwan.

Baca Juga :  Camat Rawa Pitu Antoni Saputra Menjadi Inspektur Upacara Pada HUT RI Ke- 78

Dengan digulirkan BLT-DD tersebut, saya berharap masyarakat Kampung Aji Murni Jaya dapat membeli makanan pokok sebagai kebutuhan hidup sehari-hari, harapnya.

Nirwan juga berpesan kepada masyarakatnya,”Dana BLT-DD yang telah diterima jangan digunakan untuk membeli sesuatu diluar kebutuhan.(SB/Lim)

Berita Terkait

Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS
Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025
Membanggakan, Siswa MIN 1 Pesawaran Raih Medali Perunggu di Olimpiade Madrasah Indonesia 2025
Sinergi BAZNAS dan LPKSM Pesawaran Ringankan Beban Warga dengan Salurkan Kursi Roda
Posbakumadin Lampung Beri Penyuluhan Hukum Pidana Anak dan Kejahatan Digital di SMK Pelita
Meriahkan HKN, MTsN 2 Pesawaran Gelar Lomba Senam dan Market Day Makanan Sehat
Lebih dari Sekadar Upacara, Ini Cara MTSN 2 Pesawaran Menghidupkan Nilai Kepahlawanan
DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 14:23 WIB

Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS

Kamis, 13 November 2025 - 20:58 WIB

Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025

Kamis, 13 November 2025 - 20:01 WIB

Membanggakan, Siswa MIN 1 Pesawaran Raih Medali Perunggu di Olimpiade Madrasah Indonesia 2025

Kamis, 13 November 2025 - 18:27 WIB

Sinergi BAZNAS dan LPKSM Pesawaran Ringankan Beban Warga dengan Salurkan Kursi Roda

Rabu, 12 November 2025 - 13:10 WIB

Posbakumadin Lampung Beri Penyuluhan Hukum Pidana Anak dan Kejahatan Digital di SMK Pelita

Berita Terbaru

Daerah

Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:58 WIB