Lomba Gaple Piala KWRI dan KNPI Antar Lembaga Sukses Digelar, Ini Daftar Juaranya

- Jurnalis

Rabu, 31 Agustus 2022 - 22:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Turnamen gaple atau domino yang digelar KWRI dan KNPI Rabu (31/8/2022) malam telah selesai dengan sukses. Dimana turnamen tersebut digelar dalam rangka menyemarakkan HUT Kemerdekaan ke 77 Republik Indonesia sudah dimulai sejak tanggal 30 Agustus lalu bertempat di Sekretariat KWRI/KNPI Kabupaten Pesawaran.

 

Ketua Panitia Lomba Gaple, Rizka Yudha Pratama mengatakan bahwa lomba gaple yang digelar selama 2 hari sejak tanggal 30 tersebut sudah menemukan para juara dalam perlombaan tersebut.

 

“Alhamdulilah setelah melewati proses yang panjang sejak tanggal 30 Agustus, tepatnya Selasa malam sampai malam ini kita telah menemukan para juara dalam ajang perlombaan tersebut,” ujarnya.

 

Adapun para juara yang berhasil memenangkan perlombaan tersebut, diantaranya:

 

Juara 1 Dari Paguyuban Sunda Lampung, Juara 2 Dari Paguyuban Sunda Lampung, Juara 3 Dari KWRI, Juara Harapan  Dari PWI

Ditempat yang sama, Agung Muharam selaku Ketua KWRI Pesawaran, bahwa perlombaan Gaple Piala KWRI dan KNPI ini juga dijadikan sebagai ajang silaturahmi antara Lembaga yang ada di Kabupaten Pesawaran.

 

“Selain dalam memeriahkan HUT RI Ke 77, perlombaan gaple ini juga kita manfaatkan sebagai ajang mempererat tali silaturahmi antara Lembaga Media, Ormas dan LSM yang ada di Kabupaten Pesawaran .” Ujar Ketua KWRI Pesawaran saat diwawancarai seusai membagikan piala dan uang pembinaan kepada para pemenang.

(Re)

Berita Terkait

Alfan Rois Tegaskan Dukungan Pada Polri, Posisi Polri Tak Boleh Multi Tafsir
Suara Pemuda Pesawaran: KNPI Serukan Dukungan Penuh, Polri Harus Tetap Dibawah Komando Presiden
Ketua KWRI Pesawaran: Polri Harus Tetap di Bawah Presiden untuk Stabilitas dan Netralitas
Kolaborasi Pemerintah Lamtim dan Dunia Usaha, hadirkan Nara sumber dari KPK,dan Kejati pada sosialisasi Budaya Anti Korupsi
Puskesmas Kedondong Tegaskan Sampah Diduga Limbah B3 Adalah Sampah Domestik, Pengelolaan Limbah Medis Sesuai SOP
Ketua Karang Taruna Lampung Selatan: Pernyataan Satir Kapolri “Lebih Baik Jadi Petani” Wujud Prinsip dan Tanggung Jawab atas Masa Depan Polri
MTSN 2 Pesawaran Borong Berbagai Gelar Bergengsi di Liga Pelajar Futsal Lampung
Masyarakat Adat Way Lima Mendesak Evaluasi HGU dan Pengembalian Lahan yang Disewa sejak Zaman Belanda

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:24 WIB

Alfan Rois Tegaskan Dukungan Pada Polri, Posisi Polri Tak Boleh Multi Tafsir

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:37 WIB

Suara Pemuda Pesawaran: KNPI Serukan Dukungan Penuh, Polri Harus Tetap Dibawah Komando Presiden

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:37 WIB

Ketua KWRI Pesawaran: Polri Harus Tetap di Bawah Presiden untuk Stabilitas dan Netralitas

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:36 WIB

Kolaborasi Pemerintah Lamtim dan Dunia Usaha, hadirkan Nara sumber dari KPK,dan Kejati pada sosialisasi Budaya Anti Korupsi

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:13 WIB

Puskesmas Kedondong Tegaskan Sampah Diduga Limbah B3 Adalah Sampah Domestik, Pengelolaan Limbah Medis Sesuai SOP

Berita Terbaru