Ketua TP PKK Tububa Hadiri Rapat Kerja Secara Virtual

- Jurnalis

Selasa, 1 Juni 2021 - 02:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG BARAT (SB)-Ketua TP-PKK Tulang Bawang Barat Hj. kornelia Umar SH, MH menghadiri rapat kerja daerah TP-PKK Provinsi Lampung tahun 2021 di Ruang Rapat Bupati, Senin (31/05).

Rapat kerja PKK Provinsi Lampung tahun 2021 ini di laksanakan melalui virtual zoom meeting di semua Kabupaten/ Kota se- provinsi Lampung dan dilaksanakan selama 4 hari dimulai dari tanggal 31 mei s/d 4 juni 2021.

Baca Juga :  Hari Bhayangkara Ke-77, Koramil 412- 05 TBU Beri Kejutan Kepada Polsek Tumijajar

Ketua TP-PKK PKK Tubaba Kornelia Umar di dampingi Wakil Ketua TP PKK Tubaba Devi Fauzi dan Ketua Darma Wanita Persatuan Novi Novriwan, Asisten III Rosidi, Kadis Pendidikan Budiman Jaya, Kadis PMD Sofyan Nur, Kadis KB Nurmansyah serta Kader PKK Tubaba.

Maksud dan tujuan acara ini dilaksanakan adalah untuk menjadikan PKK bisa lebih efisien dan produktif, sesuai dengan tema rapat kerja daerah TP-PKK Privinsi Lampung tahun 2021 Kemitraan & Sinegritas menjadi kunci dalam mewujudkan keluarga berdaya dan sejahtera.

Baca Juga :  Sukses Gelar Turnament Mobile Legends, Agung: "Juaranya Bisa Jadi Atlet E-Sport Pesawaran"

Dalam sambutannya Gubernur Lampung Arinal Djunaidi berharap bupati/ walikota agar penyesuaian program kerja PKK dipertimbangkan dalam penganggaran kedepannya.(Lim)

Berita Terkait

Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
RAPI Pesawaran Resmi Dilantik, Siap Perkuat Komunikasi hingga ke Desa dan Daerah Rawan Bencana
LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD
Mahasiswa Desak Kejati Usut Dugaan Mafia BBM Bersubsidi di Tulang Bawang
Rakor Kepala Desa se-Kabupaten Pesawaran Perkuat Sinergi Pemerintah Daerah dan Desa
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 17:44 WIB

Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang

Selasa, 4 November 2025 - 16:39 WIB

Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

Selasa, 4 November 2025 - 16:00 WIB

Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo

Minggu, 2 November 2025 - 16:07 WIB

Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:39 WIB

LSM Trinusa dan Gapoktan Datangi Pemkab Tuba Sampaikan Aspirasi Terkait Penutupan BBM di SPBU BUMD

Berita Terbaru