Ketua KNPI Pesawaran Jadi Pemateri Tentang Bahaya Miras dan Narkoba 

- Jurnalis

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 22:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – KNPI Kabupaten Pesawaran dan Mahasiswa KKN UIN Raden Intan Lampung mengadakan kegiatan Sosialisasi Bahaya Miras dan Narkoba yang difasilitasi oleh Pemerintah Desa Teba Jawa Kecamatan Kedondong Pesawaran yang bertempat di Kediaman Kepala Desa Teba Jawa, Sabtu(12/08/2023).

 

Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Kepala Desa Teba Jawa Amrullah, S.IP

 

Hadir sebagai pemateri tentang Bahaya Miras dan Narkoba, Ketua KNPI Kabupaten Pesawaran Agung Muharam dan M. Irzanzaki Khoiruman, S.Pd menyampaikan materi tentang Kepemimpinan

Baca Juga :  Kampanye Prabowo-Gibran di Kedondong Pesawaran, Rico Optimis Menang Satu Putaran

 

Kepala Desa Teba Jawa, Amrullah dalam sambutannya mengapresiasi dan mendukung kegiatan sosialisasi Bahaya Miras dan Narkoba

 

“Saya sangat mendukung kegiatan ini, kegiatan ini adalah kegiatan yang positif, semoga kegiatan ini berjalan dengan lancar dan bermanfaat,” Ucapnya

 

Selanjutnya, Agung Muharam Ketua KNPI Kabupaten Pesawaran saat memberikan materi menyampaikan dampak atau akibat penyalahgunaan Narkoba dan Miras

 

“Penyalahgunaan narkoba dan Miras berdampak buruk bagi kesehatan dan lingkungan,” Jelas Agung

 

Agung Juga menyampaikan pencegah penyalahgunaan Narkoba dan Miras

Baca Juga :  Cegah Covid-19, Polres Pesawaran Laksanakan Kegiatan Rapid Test Personil dan Tahanan

 

“Metode pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan Narkoba yang paling efektif dan mendasar adalah metode promotif, preventif, kuratif, rehabilitatif dan represif, contohnya seperti kegiatan kita malam ini,” Jelasnya.

 

Sosialisasi yang disampaikan oleh Agung Muharam sangat interaktif bersama para peserta Sosialisasi Bahaya Miras dan Narkoba

 

Selanjutnya, Narasumber yang Kedua M. Irzanzaki Khoiruman, S.Pd menyampaikan materi tentang Kepemimpinan

 

“Pemimpin memiliki sifat yang Kreatif, dapat memecahkan masalah, Inspirasional, dan Berkomitmen,” tutupnya. (Re)

Berita Terkait

LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Penyelewengan Dana PIP yang Diduga Rugikan Siswa
Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS
Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025
Membanggakan, Siswa MIN 1 Pesawaran Raih Medali Perunggu di Olimpiade Madrasah Indonesia 2025
Sinergi BAZNAS dan LPKSM Pesawaran Ringankan Beban Warga dengan Salurkan Kursi Roda
Posbakumadin Lampung Beri Penyuluhan Hukum Pidana Anak dan Kejahatan Digital di SMK Pelita
Meriahkan HKN, MTsN 2 Pesawaran Gelar Lomba Senam dan Market Day Makanan Sehat
Lebih dari Sekadar Upacara, Ini Cara MTSN 2 Pesawaran Menghidupkan Nilai Kepahlawanan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 18:34 WIB

LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Penyelewengan Dana PIP yang Diduga Rugikan Siswa

Jumat, 14 November 2025 - 14:23 WIB

Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS

Kamis, 13 November 2025 - 20:58 WIB

Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025

Kamis, 13 November 2025 - 20:01 WIB

Membanggakan, Siswa MIN 1 Pesawaran Raih Medali Perunggu di Olimpiade Madrasah Indonesia 2025

Kamis, 13 November 2025 - 18:27 WIB

Sinergi BAZNAS dan LPKSM Pesawaran Ringankan Beban Warga dengan Salurkan Kursi Roda

Berita Terbaru

Daerah

Aroma Kopi Kuday Serbu Lampung Fest 2025

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:58 WIB