Kepala Desa Margodadi Serahkan Bantuan Dari Kemensos Kepada Penyandang Disabilitas 

- Jurnalis

Selasa, 13 Desember 2022 - 12:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PESAWARAN(SB) – Kepala Desa Margodadi Aminuddin menyerahkan bantuan dari Kementerian Sosial berupa kendaraan Roda Tiga dan Korsi Roda kepada menyandang disabilitas yang diserahkan di Aula Balai Desa Margodadi Kecamatan Way Lima Kabupaten Pesawaran

 

Rohman(40) Warga Dusun 1 Penderita disabilitas tersenyum penuh syukur. Untuk pertama kalinya, ia mendapatkan bantuan aksesbilitas kendaraan roda tiga bersmaa Husen(27) Warga dusun 2 juga menerima bantuan korsi roda dari Kementrian Sosialdari Kementerian Sosial melalui Dinas Sosial Kabupaten Pesawaran baru-baru ini, Selasa(13/12/2022).

 

“Alhamdulillah, terima kasih sekali,” kata Rohman dengan mata berkaca-kaca.

 

Selain menerima Kendaraan roda tiga dan Korsi Roda, penyandang disabilitas juga menerima bantuan sembako berupa Berupa Beras, Susu Anline, Susu Kedelai, Madu TJ, Sikat, Odol, selimut, Anduk dan lain-lain.

 

Kepala Desa Margodadi Amiruddin menyampaikan ucapan terima kasih yang mendalam atas telah tersalurkannya bantuan kapada para penyandang disabilitas.

 

“Bantuan ini sangat bermanfaat bagi penyandang difabel,” ucap Aminuddin.

(Re)

Berita Terkait

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Berita Terbaru