Kedekatan Dandim 0421/LS Dengan Anak-Anak Melalui TMMD  Ke-114

- Jurnalis

Sabtu, 6 Agustus 2022 - 05:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PESAWARAN(SB) – Canda, tawa dan riang nampak di wajah anak kecil saat bersenda gurau bersama Komandan Kodim (DANDIM) 0421/LS Letkol Inf Fajar Akhirudin di tempat TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-114 tahun 2022 di Posko TMMD Ke-114 Desa Babakan Loa Kecamatan Kedondong Kabupaten Pesawaran.

 

Kedekatan dan keakraban TNI dengan rakyat tidak perlu diragukan lagi, begitu juga dengan Dandim 0421/LS saat mengunjungi lokasi TMMD di Desa Babakan Loa,

 

Satgas TMMD Ke-114 Kodim 0421/LS tidak hanya terfokus pada pekerjaan saja, namun juga mampu berkomunikasi sosial seperti dikala sedang bersama masyarakat, tidak terkecuali anak kecil sekalipun.

 

Seperti saat ini, Sabtu (06/08/2022) Dandim 0421/LS Letkol Inf Fajar Akhirudin saat di lokasi TMMD sekaligus menerima kunjungan Anggota DPD RI KH. Ir. Abdul Hakim, M.M.

 

Disela-sela kegiatan dandim 0421/LS didekati oleh anak kecil yang sedang bermain. Dengan kepolosannya anak kecil itu langsung mendekati Dandim dan langsung diajak bersenda gurau.

 

Dansatgas TMMD ke-114 Dandim 0421/LS Letkol Inf Fajar Akhirudin menyempatkan diri untuk bersendau gurau dengan anak-anak di Posko TMMD. Tampak wajah polos namun ceria penuh bahagia yang diperlihatkan anak-anak tersebut saat berada di dekat Dandim sambil mengajukan pertanyaan kepada Anak-anak.

 

“Inilah yang dinamakan kemanunggalan TNI dengan Rakyatnya, kita terlahir dari rakyat ya mengabdi kepada rakyat,” cetus Dandim. (Re)

Berita Terkait

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar
Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan
Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas
Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala
KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 00:40 WIB

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar

Senin, 26 Januari 2026 - 00:29 WIB

Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:37 WIB

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:44 WIB

Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Berita Terbaru