Kebersamaan Warga dan Anggota Satgas TMMD 114 Kodim 0421/LS Terjalin Erat

- Jurnalis

Sabtu, 6 Agustus 2022 - 03:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PESAWARAN(SB) – Melalui kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 114 , kedekatan TNI dengan rakyat semakin terjalin. Tidak hanya sekedar melaksanakan tugas, Satgas TMMD Kodim 0421/LS berbaur dengan masyarakat setempat Desa Babakan Loa, Sabtu, 06/08/2022.

 

Hal tersebut sudah terjalin saat pelaksanaan Pra TMMD ke 114 tersebut dilaksanakan. Keakraban dan kebersamaan anggota Satgas dengan masyarakat dipastikan akan terus terjalin dengan erat, selama pelaksanaan TMMD hingga saat penutupan TMMD nanti.

 

“Kami disini sudah bagaikan satu keluarga, setiap harinya, sarapan pagi, makan siang dan makan malam bersama-sama. Ini menandakan begitu dekat dan menyatukan TNI dengan rakyat sekaligus untuk menjalin kebersamaan dan keakraban. “Ungkap salah satu warga setempat.”

 

Imron (61) selaku pemilik rumah menyampaikan rasa senang, dan merasa kehormatan bagi keluarganya dapat membaur bersama-sama dengan anggota TNI.

 

“Kami terasa dekat sekali, setiap hari ngobrol dan ngopi bersama dengan Anggota TNI,” tandas dia menyebut bahwa kesempatan seperti ini jarang terjadi bagi kami. (*)

Berita Terkait

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur
Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Kursi Roda untuk Lansia Penderita Stroke
Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Bedah Rumah, Didampingi Langsung oleh Camat Kedondong
BAZNAS Pesawaran Salurkan Bantuan Kursi Roda Untuk Ibu Nurhalimah

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 13:23 WIB

Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:09 WIB

Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:02 WIB

Sholawat Akbar dan Doa Bersama Meriahkan Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru 2026 di Desa Pesawaran

Selasa, 30 Desember 2025 - 19:32 WIB

Ginda Ansori Desak Pemerintah Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Tanah Adat di Pesawaran

Berita Terbaru