Kebersamaan Babinsa Kedondong Dalam Gotong-Royong Bongkar Rumah Tidak Layak Huni

- Jurnalis

Selasa, 13 September 2022 - 03:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PESAWARAN(SB) – Sejumlah warga bersama Babinsa Koramil 421-01/Kedondong Sertu Hareri gotong royong membongkar rumah warga di Dusun Tanjung Jati Desa Kedonndong Kecamatan Kedondong Kabupaten Pesawaran, Selasa(13/09/22).

 

Pembongkaran rumah warga ini melibatkan warga setempat dan Babinsa Koramil Kedondong, Kegiatan pembongkaran tersebut dilakukan karena rumah sudah tidak layak huni dan ambruk akibat diterpa angin dan curah hujan yang tinggi.

Baca Juga :  Serda Masriyanto Ajak Masyarakat Kampung Dwi Mulyo Tingkatkan Keamanan

 

Rencananya di lokasi yang sama warga akan membangun kembali rumah secara bergotong-royong.

 

“Hari ini, rumah milik Sartusi(65), seorang petani. Setelah selesai pembongkaran nanti kita akan bangun kembali di tempat yang sama,” kata Sertu Hareri.

 

Masih kata Sertu Hareri, “Dengan ikut bergotong royong hubungan tali silahturahmi antara Babinsa dengan warga masyarakat akan semakin erat, sehingga tugas pembinaan teritorial akan bisa dilaksanakan dengan baik dan kemanunggalan TNI – Rakyat akan terwujud, ” paparnya.

Baca Juga :  Pastikan Bahan Pokok Aman, Dinkes Sidak ke Pasar

 

Sementara pemilik rumah, Sartusi mengaku sangat senang dan berterima kasih kepada Babinsa Koramil Kedondong yang sudah membantu dalam membongkar rumah bersama warga lingkungan yang lain.

 

“Semoga Allah SWT yang akan membalas kebaikan semuanya,” do’anya. (*)

Berita Terkait

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas
Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira
Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025
Dengan Semangat Baru, KONI Pesawaran Berbenah untuk Cetak Prestasi Gemilang
Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak
Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo
Bupati Nanda Dukung Penuh Sinergi dengan PPDI dan Pastikan Kesiapan Anggaran SILTAP
RAPI Pesawaran Resmi Dilantik, Siap Perkuat Komunikasi hingga ke Desa dan Daerah Rawan Bencana
Berita ini 3 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 11:35 WIB

DPD LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Pemotongan Dana PIP, Desak APH Usut Tuntas

Jumat, 7 November 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira

Jumat, 7 November 2025 - 15:46 WIB

Marsela Chika Ardhaya, Jawara Karate Pesawaran yang Siap Bawa Nama Lampung di O2SN Nasional 2025

Selasa, 4 November 2025 - 16:39 WIB

Wabup Antonius Tinjau Lokasi Bencana Puting Beliung di Trimulyo, Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak

Selasa, 4 November 2025 - 16:00 WIB

Jadi yang Pertama di Pesawaran, Wabup Antonius Resmikan Koperasi Desa Merah Putih Trimulyo

Berita Terbaru