Jalin Kerjasama Bidang Kejurnalisan, Ketua PCNU Pesawaran Silaturahmi Ke Kantor KWRI

- Jurnalis

Senin, 2 Desember 2019 - 05:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN,SB – Ketua PCNU Kabupaten Pesawaran Salamus Shoihin silaturahmi kekantor KWRI Kabupaten Pesawaran dalam rangka menjalin kerjasama dibidang jurnalis dan mempererat tali silaturahmi

Kedatangan Ketua PCNU Kabupaten Pesawaran disambut langsung oleh Jamauddin Ketua KWRI dan Suprihadi Sekretaris KWRI Kabupaten Pesawaran beserta anggota diruang rapat kantor KWRI Kabupaten Pesawaran, Senin (02/12/2019).

Salamus Sholihin mengatakan kedatangannya untuk mengajak kerja sama antara NU dan KWRI

“Intinya kita mau ajak kerjasama NU & KWRI yaitu Pelatihan Jurnalis Pelajar (JUPE) dan Pelatihan Jurnalis Santri (JUS) dilingkungan Pesantren & Sekolah-sekolah di bawah naungan NU,” ungkapnya.

Ketua KWRI Kabupaten Pesawaran mengatakan Sangat mengapresiasi atas kerja sama yang dilakukan oleh PCNU Kabupaten Pesawaran dan KWRI Kabupaten Pesawaran

“Saya sangat mengapresiasi atas kerjasama yang akan dijalin antara PCNU Kabupaten Pesawaran dan KWRI Kabupaten Pesawaran,” ungkap Jamauddin

Jamauddin juga berharap semoga dengan adanya kerjasama ini KWRI dan NU dapat mensosialisasikan tentang ilmu kejurnalisan sampai ketingkat pelajar

“Semoga dengan adanya kegiatan ini Ilmu kejurnalisan sampai ketingkat pelajar, agar dapat menambah wawasan Siswa tentang Ilmu kejurnalisan,” ungkapnya. (Suprihadi)

Berita Terkait

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Berita Terbaru