Iqromansyah, Siap Mengabdi Untuk Desa Negara Kemakmuran 

- Jurnalis

Rabu, 14 Juni 2023 - 13:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LampungUtara(SB) – Iqromansyah calon kepala Desa Negara Kemakmuran Kecamatan Hulu Sungkai Kabupaten Lampung Utara Provinsi Lampung, siap membawa perubahan menuju Negara Kemakmuran Transparan, Amanah, Profesional, Ikhlas dan Santun.

 

Kandidat calon kades Negara Kemakmuran dengan nomor urut 4 ini, menjelaskan kepada jurnalis saungberita.com, “Desa Negara Kemakmuran harus punya perubahan dan maju kedepannya, baik itu di sektor pembangunan infrastrukturnya, kesehatan, pendidikan, pertanian dan ekonomi kerakyatannya harus unggul sesuai dengan visi dan misi serta program yang telah dipersiapkan” jelasnya.

 

 

Lanjutnya, dan ini akan bisa terwujud jika seluruh element yang ada bisa bersinergi dan bekerja sama. karena kita punya program dimana pembangunan desa Negara Kemakmuran harus Transparan, Amanah, profesional, Ikhlas, santun.

 

“Kalau sebelumnya masyarakat pada umumnya konsumtif. kedepannya akan kelola potensi yang ada, sehingga masyarakat lebih produktif. Insyaallah semuanya bisa terwujud” ucapnya. Rabu(14/06/2023).

 

Iqromansyah, calon kades Negara Kemakmuran periode 2023-2029 ini, mengusung visi Desa Negara Kemakmuran TAPIS

“Transparan, Amanah, Profesional, Ikhlas dan Santun”

Siap mengabdi untuk masyarakat Desa Negara Kemakmuran lebih Maju lagi kedepannya.

 

“Siap mengabdi dan amanah demi kemajuan Desa Negara Kemakmuran yang saya cintai ini” pungkasnya

 

Dalam hal ini, berbagai program unggulan sudah di persiapkan dengan matang oleh kandidat nomor urut 4 ini, sesuai dengan VISI dan MISI-nya. (Re)

Berita Terkait

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar
Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan
Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas
Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala
KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 00:40 WIB

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar

Senin, 26 Januari 2026 - 00:29 WIB

Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:37 WIB

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:44 WIB

Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Berita Terbaru