GAK Kembali Eropsi, Wisatawan dan Nelayan Dilarang Mendekat

- Jurnalis

Rabu, 3 Agustus 2022 - 07:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG SELATAN(SB) – Dengan adanya erupsi di Gunung Anak Krakatau (GAK), Kepala Pos Pantau Andi Suardi menghimbau untuk masyarakat serta wisatawan untuk tidak mendekat ke sekitar gunung.

“Kami menghimbau baik nelayan, masyarakat maupun wisatawan untuk tidak mendekati GAK dengan radius 5 Kilometer,” ujar dia.

Pasalnya, Tim Pos Pantau Kalianda, Lampung Selatan mencatat GAK telah mengeluarkan letusan sebanyak 7 kali, Sejak Selasa 2 Agustus 2022 hingga Rabu 3 Agustus 2022 pagi.

Baca Juga :  Pj Gubernur Ucapkan Terima Kasih Kepada Para Guru

Adapun tinggi abu vulkanik tercatat bervariasi mulai dari 200 meter hingga 1500 meter. Erupsi ini juga disertai gempa dengan frekuensi kecil, tim pantauan mencatat ada 8 kali gempa yang terjadi.

Kolom abu juga teramati berwarna kelabu hingga hitam mengarah ke barat daya dan timur laut.

Baca Juga :  Masuk Unila Bayar 100 sampai 350 Juta?

Lanjutnya status Gunung Anak Krakatau masih di Siaga Level III.

“Statusnya masih sama. Sejak kemarin hingga dinihari tadi kami mencatat ada 7 letusan yang terjadi. Erupsi ini masih tergolong normal, tidak terdengar suara letusan saat terjadinya erupsi,” kata dia.

Berita Terkait

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira
INEMI Debut di Ajang AI Xperience Summit 2025, Teknologi AI dari Lampung Curi Perhatian Dunia
Wakil Bupati Nadirsyah Buka Kejuaraan Provinsi Panjat Tebing Lampung Tahun 2025 di Tubaba
Bupati Tubaba Buka Kontes Kambing 2025, Dirangkai dengan Pengukuhan Bolo Ngarit dan Layanan Publik
HIPPAPI Lampung Sukses Gelar Kontes Ayam Pelung Piala Rektor Unila
Pesta Narkoba di Hotel Mewah, BNNP Lepas Tanpa Sidang
Honorarium Tanpa Legitimasi, Rp3,4 Miliar APBD Lampung Diduga Terbuang
Dilepas Keluarga, 36 Calon Komcad TNI AL Asal Lampung Berangkat Ke Kodikmar Surabaya
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 20:16 WIB

Wakil Bupati Tubaba Buka Pelatihan Siaga Bencana Sekolah PMR Tingkat Madya dan Wira

Selasa, 28 Oktober 2025 - 14:36 WIB

INEMI Debut di Ajang AI Xperience Summit 2025, Teknologi AI dari Lampung Curi Perhatian Dunia

Jumat, 24 Oktober 2025 - 21:49 WIB

Wakil Bupati Nadirsyah Buka Kejuaraan Provinsi Panjat Tebing Lampung Tahun 2025 di Tubaba

Senin, 29 September 2025 - 08:55 WIB

Bupati Tubaba Buka Kontes Kambing 2025, Dirangkai dengan Pengukuhan Bolo Ngarit dan Layanan Publik

Senin, 15 September 2025 - 09:48 WIB

HIPPAPI Lampung Sukses Gelar Kontes Ayam Pelung Piala Rektor Unila

Berita Terbaru