DPRD Tulang Bawang Gelar Paripurna Penyampaian Pertanggung Jawaban Anggaran 2020

- Jurnalis

Selasa, 13 April 2021 - 13:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULANG BAWANG(SB) – DPRD Tulang Bawang mengelar rapat Paripurna Istimewa penyampaian Rekomendasi DPRD terhadap Laporan Keterangan Pertanggung jawaban Bupati Tulangbawang khir tahun anggaran 2020 secara virtual, kegiatan tersebut dilaksanakan di Lantai II Gedung DPRD Setempat pada Selasa, (13-04-2021).

Dalam Rapat ini Bupati Winarti menyampaikan terimakasih dan penghargaan kepada pimpinan dan anggota dewan atas kerja sama dan dukungannya.

“Berkat kemitraan yang baik antara eksekutif dan legislatif,  pada hari ini Laporan Keterangan Pertanggung jawaban Bupati Tulang Bawang Tahun Anggaran 2020 yang kami serahkan beberapa Waktu lalu , telah menghasilkan rekomendasi dan masukan dari dewan yang terhormat,” ujar Winarti.

Selain itu, dirinya juga mengapresiasi Panitia Khusus (Pansus) LKPJ DPRD Kabupaten Tulang Bawang yang telah menghasilkan rekomendasi yang sangat penting bagi pemerintah daerah dalam rangka meningkatkan kinerja pemerintah, pembangunan infrastruktur, dan pelayanan kepada masyarakat kabupaten Tulang Bawang.

“Kami pun memohon dukungan dan kerjasamanya untuk mensukseskan berbagai program kerja Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang, diantara 25 program BMW dan program strategis lainnya, guna meningkatkan pembangunan daerah dan kesejahteraan masyarakat,” ungkap Winarti.(Lim)

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag
Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja
Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak
Pemdes Cimanuk bersama warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Penghubung Dusun, Antisipasi Musim Hujan dan Lancarkan Hasil Panen
Bupati Nanda Indira Lakukan Penyerahan SK Kepada 3.457 PPPK Paruh Waktu di Lingkungan Pemkab Pesawaran
Ziarah Kubur dan Doa Bersama, Ritual Adat Tiyuh Halangan Ratu Perkuat Ikatan dan Ingatkan Perjuangan Leluhur

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:38 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:10 WIB

TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:28 WIB

Kepala MIN 1 Pesawaran Beri Contoh, Donor Darah Jadi Aksi Nyata Semarakkan HAB ke-80 Kemenag

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:41 WIB

Dukungan Masyarakat, Deri Firnanda Resmi Ambil Formulir PAW Desa Sukaraja

Senin, 5 Januari 2026 - 13:56 WIB

Kepala Desa Cimanuk Tinjau Posyandu Awal Tahun, Tekankan Pentingnya Kesehatan Ibu dan Anak

Berita Terbaru